Jangan nyerah dik sholihah. Tetaplah menghafal walau kita lambat, tetaplah menghafal walau kita merasa kesulitan, tetaplah menghafal walau kita masih merasa sangat jauh dari Akhlak penghafal Qur'aan.
Sebab, Insyaa Allah hafalan qur'aanlah yang akan menuntun kita membenahi sedikit demi sedikit memperbaik Akhlak. Rasa malas memang terkadang muncul, tetapi bukan berarti kita harus terus meng'iyakan' rasa itu.
Lawanlah rasa malasmu dengan memperbanyak mengingat kematian. Bekal apa yang sedang kita persiapkan? Bukankah kita menginginkan surga-Nya?
Yes, you can!
KAMU SEDANG MEMBACA
Daily Motivation ~ YES, YOU CAN
AcciónJatuh, Rapuh, Ingin Menyerah.. Memang sering kali menyerang hati. Demikian pula bagi diri yang sedang berusaha menjadi penjaga kalamnya (Hafidz Qur'an). Motivasi akan selalu menjadi andil kuat untuk meneguhkan tekad. "Jagalah Al-Qur'an (dengan ba...