Ini dariku untukmu..
Untuk siapapun yang hatinya mudah patah.Sebutlah, Aku adalah Aku.
Ketika suka, datang lalu berdamai dan arungi hidup denganku. Ingin pergi, maka silahkan pergi.Siapapun, tak pernah kugenggam erat.
Mengapa?
Aku tergantung kamu.Bagiku, Aku tak merasa harus kehilangan. Kamulah yang kehilangan. Kehilangan Diriku yang pernah membersamai langkahmu.
Pergi jika ingin pergi, bertahan disini jika ingin disini.
Hidup tak harus memaksakan kehendak, bukan?
Adakalanya kita melepaskan, mengikhlaskan, dan membiarkan hati kita berdamai dengan keadaan.Yes, You Can 😊

KAMU SEDANG MEMBACA
Daily Motivation ~ YES, YOU CAN
ActionJatuh, Rapuh, Ingin Menyerah.. Memang sering kali menyerang hati. Demikian pula bagi diri yang sedang berusaha menjadi penjaga kalamnya (Hafidz Qur'an). Motivasi akan selalu menjadi andil kuat untuk meneguhkan tekad. "Jagalah Al-Qur'an (dengan ba...