Lepaskan

99 9 2
                                    

Tak ada seorang pun yang ingin hidupnya terbelenggu bukan..? Ku sadari arti bagaimana hidup yang terselubung pada sebuah janji. ⁣
Anggap saja.., perjalanan ini rute yang penuh teka-teki-Nya.⁣

Masing-masing kita memiliki tujuan bukan? ⁣
Dan sebaik-baik tujuan itu adalah syurga-Nya. Jika saja arah jalannya berbeda, kita akan tetap berjumpa di muara yang sama. ⁣
Ragu, bingung, canggung, itu manusiawi. ⁣
Kau kira aku setegar itu?⁣

Tidak, tapi aku tak ingin menyesal. Menyesal karena pernah diberi kesempatan lantas menyia-nyiakan. ⁣
Pergilah.. Jika memang tak sanggup bersamaku. ⁣
________________________⁣

Daily Motivation ~ YES, YOU CANTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang