Lisa gadis bungsu dari keluarga pebisnis sukses RICHARDS. Disukai banyak cowok di sekolahnya karena cantik, kaya, pintar tapi misterius. karena itu banyak teman-teman ceweknya yang merasa iri kepada Lisa. Entah itu tentang hidupnya yang kaya ataupun...
Akhirnya acara sampai di penutup, dan Lisa telah bersiap-siap dari 15 menit yang lalu dan pentolan osis pun menyemangatinya
" Semangat li " Dewa dan Chris berucap
" Semangat " Daffa berlanjut. Sedangkan Zein membantu Lisa memakai jacketnya dan menepuk bahu lisa pelan
" terimakasih semua " ucap Lisa
" kita sambut tokoh utama dalam acara ini sebagai penutup acara" ucap MC, para tamu undangan bingung ternyata masih ada perform dari siswi sebagai penutup acara dan membuat heboh, dan di deretan kursi BLACKBANGTAN sangat terkejut bukan main
" LISA/LILY" ucap mereka secara bersamaan bahkan Azran sampai berdiri dan ditarik oleh Freya
" iya sama, gue juga mana keren banget lagi dia" lanjut Azka
" im, itu beneran Lisa?" tanya Bagas
" woah adik kecil kita jago juga nih" jawab Bara
" pantesan dia jadi pelatih dance adik kelasnya, good gitu" ucap Azran
tapi tiba-tiba saat Lisa membuka jacketnya dan menyisahkan tanktopnya
" APA-APAAN " teriak Baim & Ady bersamaan yang membuat BANGPINK terheran-heran, kepada siapa? jelas ke Ady. Respon dia terlalu berlebihan loh...
" wah anak itu bener-bener " geram Baim saat melihat penampilan Lisa yang bisa dibilang sexy
Bara yang notabennya mesum tingkat dewa pun sampai dibuat melongo
Baim yang melihat Bara menganga seperti itu dengan spontan menendang kakinya dan berucap " mata lo mau gue congkel hah!!!" sedangkan Bara yang sadar segera membentuk piss dan berkata " hehe sorry bang"
Azka yang duduk ga jauh dari Ady menyenggol pundaknya dan berkata " reaksi lo mencurigakan"
" apa sih, refleks doang" balas Ady masih dengan sikap sok cueknya, padahal didalam hati dia berdebar dan sebal dengan penampilan Lisa
" Hayo lo suka sama Lisa yaaaaa " bisik Al meengejek
" apasih" sanggah Ady
Setelahnya Lisa sudah selesai perform dan pergi ke ruang ganti, dan mendapat tepukan tangan dari teman-teman dan adik-adik tingkatnya
Sedangkan anak BangtanPink langsung bergegas menjemput Lisa, Baim sudah sangat berapi-api itu, saat sampai di ruang ganti ternyata ramai anak-anak yang sedang mengucapkan selamat kepada Lisa
Lisa yang melihat teman-temannya datangpun hanya menghela nafas dan membatin " huft kena omel Bang Baim pasti ini"
" gais bisa minta waktunya, kita ada perlu sebentar sama Lisa jadi bolehkan?" ucap Bagas yang peka saat Baim akan meledak,
" hay kak " sapa lisa kepada anak BangtanPink dengan cengiran tidak berdosanya
Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.