@ kedatangan sang stalker

379 24 1
                                    

Badai salju telah berlalu, Jimin menatap jam dinding yang menunjukkan pukul 12. 00 sinag, perutnya belum terisi sejak kemarin malam membuat Jimin beranjak dari ranjang menuju dapur sempit untuk memuat seauatu yang bisa di makan...selesai membuat masakan, Jimin menyajikannya di atas meja kecil untuk sarapan. Jangan tanyakan keberadaan Yoongi yang sudah menghilang di hari itu... Jimin sarapan sendiri dengan pikiran melayang layang mengingat kejadian kemarin malam yang membuat dirinya gemetar ketakutan. Suara panggilan dari ponsel Jimin memecah keheningan, membuat sang pemilik ponsel menekan tombol hijau untuk membalas telpon dari orang di seberang sana

Yoongi hyung 📞

Yoongi hyung : maaf tidak berpamitan padamu saat aku pergi

Jimin Park : tidak masalah hyung, kau sudah sarapan?

Yoongi hyung : baru saja selesai....aku tidak bisa menemanimu hari ini hingga nanti malam karena ada kegiatan yang tidak bisa aku tinggali

Jimin Park : haha santay saja hyung, jika nanti ada sesuatu aku bisa menghubungi investigator untuk menangani kasus ini...terimakasih banyak kau sudah menolongku

Yoongi hyung : kau akan bekerja?

Jimin Park : agak ragu untuk itu hyung, tapi jika aku tidak bekerja Lin senpai akan mengadukanku pada atasan...kau tau alasannya kan

Yoongi hyung : baiklah...selalu gunakan pakaian hangat selama bekerja, aku tutup telponnya annyeong

Jimin Park : hyung.....hyungg.....aku ingin bertanya tentang......
( tut.....tut.....tut.....tut, Yoongi mematikan sambungan ponselnya )

" sungguh...aku kesepian" Jimin melanjutkan sarapannya hingga tanda tak tersisa, memberisihkan area dapur sebelum melanjutkan tidurnya untuk menyetok energi di malam hari.

Jimin keluar dari dalam kamar dengan balutan baju hangat untuk mengurangi cuaca dingin di luar

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Jimin keluar dari dalam kamar dengan balutan baju hangat untuk mengurangi cuaca dingin di luar...tak lupa ia juga selalu memastikan mengunci pintu sebelum benar benar pergi bekerja agar tidak seorangpun yang bisa masuk ke dalam kamar miliknya kecuali Yoongi, Yoongi menurut Jimin seperti memiliki kekuatan sihir atau bahkan pintu kemana saja milik Doraemon. Jimin menyusuri koridor lantai tiga dengan hati hati agar tidak terpeleset oleh gundukan salju dengan cahaya minim di tempat itu....butiran butiran salju nampak indah sedikit memanjakan manik Jimin. Sesampainya di parkiran rumah susun, Jimin tidak bisa membuang buang waktu lagi untuk terus terusan berada di luar maka dari itu dengan cepat ia masuk ke dalam mobil untuk bergegas menuju tempat kerja namun.....ia menatap asap dari arah depan mobil dengan mobil miliknya tidak bisa berjalan.

" kali ini apa lagi? Di tengah salju begini....mendapatkan shift malam dan sekarang mobil mogok tidak menyala? Ku yakin sebelum masuk ke dalam rumah susun aku menaruh mobilku dengan baik mana mungkin bisa begini....." Jimin membuka bagian depan mobil yang terus mengeluarkan asap, mengeceknya sedikit untuk melihat apakah ada kabel yang bocor maka dari itu mobil mengeluarkan asap? Karena Jimin tidak kompeten dalam bidang otomotif ia memutuskan  memanggil montir untuk mrmperbaiki bagian depan mobilnya yang terus mengeluarkan asap.

STALKER THE CLOSING SHIFT- YoonMin√Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang