Keheningan menyambut kelas 12 ips 1 saat sang ketua kelas memasuki kelas kemudian menaruh tasnya dibangkunya dan duduk memperhatikan apa yang sedang dilakukan teman-temannya.
-------
"tugasnya dikumpulkan diketua kelas ya" ucap seorang guru piket yang memberi tahu bahwa guru yang mengajar dikelas ips 1 tidak bisa mengajar dan hanya memberikan tugas,lalu guru piket itu pergi.Bel pergantian jam pelajaran berbunyi.
Minho si ketua kelas atau sering dipanggil lino mulai mendatangi meja menagihi tugas."ih bentar belum selesai nooo" rengek seorang gadis berambut panjang dengan wajah memelasnya menatap bukunya yang direbut paksa oleh lino.
"selesai ga selesai harus dikumpulin sekarang." jawab lino singkat dan dingin sambil berjalan menagihi tugas siswa yang lain.
-------------
"bi,susu stoberi satu!" ucap dua orang bersamaan.dua orang itu saling beradu tatap selama beberapa detik."duh,susu stoberinya tinggal satu" jelas ibu kantin kepada mereka.
"kasih saya aja!" ucap meteka bersamaan.
Tanpa banyak basa-basi salah satu diantara mereka berdua langsung mengambil susu stoberi ditangan sang ibu kantin lalu membayarnya,dan langsung pergi."HEH!" teriak seorang gadis mengejar orang yang membeli susu stoberi itu.
"IHH GUE DULUAN YANG NYAMPE KANTIN LOH,KASIH KE GUEEEE!"
"siapa cepat dia dapat" jawab orang itu mempercepat langkahnya.
"LEE MINHO JAN MENTANG-MENTANG LO NYEREMIN LO BISA NGAMBIL SUSU STOBERI TERAKHIR DIKANTIN SETAN!" amuk minju,gadis yang sedari tadi membuntuti minho; minju malah berdiri didepan minho.
"minggir"
"ogah,kasihin dulu susu stoberi itu ke gue!" pinta minju kesal.
"cowok kok suka susu stoberi,kek bocah ih" sindir minju
"bacot,lagian ini buat pacar gue" jawab lino.
"DIH-emang ada yang mau sama lo HAHAHAHAH ANJIRR KOCAK" maki minju ;ia tertawa terbahak-bahak mendengar jawaban dari lino.
Tidak ingin melanjutkan perdebatanya lino memilih untuk pergi mendahului minju.
"LINO ANJING GUE SUMPAHIN LO NYUNGSEP" minju menyumpahi lino penuh amarah,akibat kebucinannya terhadap susu stoberi jadi seperti ini.
Bruk,,,,
Bukan,bukan lino yang nyungsep tapi minju. Ia tak sengaja menginjak tali sepatunya dan nyungsep mencium lantaiLino menoleh kebelakang dan tersenyum mengejek kepada minju lalu meninggalkannya.
"persetan,lee minho." gumam minju kembali berdiri dan masuk kekelas dengan mood yang sudah hancur.
.oOo.
"ihh kok hujan sihh!!" gerutu minju kesal pasalnya ia sudah menunggu kakak laki-lakinya 15 menit dihalte sekolah
"bodo lah lari aja gue" ucapnya. Minju pun berlari meninggalkan halte sekolah.
Ditengah perjalanan minju meneduh sebentar diruko kosong.
"hai cantik" seorang pria kurus berpenampilan seperti preman dan bertato tiba-tiba menggoda minju.
"ANJING,JAUH-JAUH LO DARI GUE BANGSAT!!" teriak minju ia takut tapi ia lebih kesal dan marah kepada pria itu.
"kasar banget sih" ujar pria itu hendak menyentuh pipi mulus minju
"NAJIS MONYET JAN DEKET-DEKET LO BAU JENGKOL SETAN!" minju reflek menyiramkan air mineral yang ia pegang ke wajah preman itu.
"aduh cantik jangan galak-galak dong" preman itu memelas. Meski ada sedikit rasa kesal kepada minju.
"BACOT LO UDAH JELEK KURUS KERING KURANG GIZI MISKIN LAGI!" satu tonjokan diwajah preman itu.
minju mengambil potongan triplek disampingnya dan memukul wajah preman itu menggunakan triplek.
"MAMPUS LO GUE SUMPAHIN LO NYEBUR KE GOT!!" minju langsung berlari meninggalkan pria ganjen itu.akhirnya minju sampai dirumahnya dalam keadaan basah kuyup.
"MAMAAAAAAAAAAAAA" teriak minju menghampiri mamanya yang sedang duduk santai disofa."eh udah pulang ju" sapa ibunya
"HUAAA MAMA TADI MINJU DIGODAIN PREMAN BAU JENGKOLL" minju mengadu kepada ibunya sebenarnya nyalinya ciut saat itu tapi ia menyembunyikannya dengan hinaannya kepada preman itu.
"beneran!? Terus kamu diapain?!" tanya ibunya khawatir
"ga diapa apain cuman digodain doang" jawab minju pelan.
"terus kamu kabur?" tanya ibunya
"ga,minju siramin air kemukanya,terus minju katain dia jelek,miskin,kurus kering,kurang gizi,bau jengkol,sama nonjok mukanya pake triplek..."Ibunya tertawa nyaring mendengar cerita anak bungsunya itu.
"kok diketawain sih ma.." minju memelas.
"lucu aja kamu ngatain premannya" ujarnya.
"sana mandi,abis itu makan" perintah ibunya.minju menuruti apa yang ibunya katakan.
Minju merebahkan badannya diatas kasurnya yang nyaman itu.rasanya dengkulnya seperti hilang karna berlari dari sekolah menuju ruko kosong lalu lari lagi munuju rumahnya dengan keadaan sedikit panik gara-gara preman itu.
Tiba-tiba terdengar suara notufikasi yang masuk ke handphone milik minju,ia membuka room chatnya bersama seseorang.
Lino (3)
| lino
Cepet kesekolah.Minju|
Hah?ngapain sore-sore gini?|lino
Lo wakil ketua kan?Minju|
Iya...terus?|lino
Ngomong sama lo bikin emosi sumpah, .kesekolah sekarang.Sebenarnya ia sudah sangat malas untuk bergerak tapi jika ia tidak datang bisa-bisa diamuk oleh teman sekelasnya yang paling menyebalkan siapa lagi kalau bukan lino.
-cCCc-
KAMU SEDANG MEMBACA
The Feels
RomanceMinju itu ga suka yang galak galak tapi kenapa minju suka minho? 250123 ©naera_s