#12 Flashback?

33 3 0
                                    

"Emang gue cantik, wleee" kami berdua saling mengejek sampai sampai aku melupakan bahwa aku sedang berbalas pesan dengan Louis.

Taffana dan Mario saling mengejek dan akhirnya sebuah teriakan dari lantai bawah yang menyadarkan mereka berdua.

"Mar, suruh Taffana turun" sudah kuduga bahwa itu suara bunda.

Aku dan kakakku Mario turun ke lantai bawah untuk makan malam bersama.

***

Satu tahun kemudian..

Satu tahun telah berlalu dan ingatanku tentang Louis masih belum juga bisa aku lupakan sampai sekarang.

Tapi sesungguhnya aku sudah mencoba untuk melupakannya tetapi apa ada yang dia selalu memberi kabar terhadapku?
Bagaimana jika kalian adalah seseorang yang telah kehilangan seseorang yang sangat kalian sayangi pergi jauh dan tak mungkin juga bisa kembali lagi kedalam kehidupan kalian? Coba ikhlaskan adalah satu satunya.

Oh ya sekarang aku sudah menginjak kelas XII dan juga aku sudah akan menginjak perguruan tinggi alias perkuliahan.

Kak Mario baru saja lulus dari SMA dan melanjutkan keperguruan tinggi Bandung atau ITB.

Aku berangkat lebih pagi kesekolah dikarenakan aku menginginkan bangku barisan depan, dan semoga saja sahabatku Nira masih satu kelas denganku.

Aku berjalan menyusuri koridor sekolah untuk menuju kelasku. Sayup sayup kudengar seseorang memangilku dari belakang.

"Taff, Taff" aku mengedarkan pandanganku untuk mencari tau siap yang memanggilku dan tenyata dia sahabatku Nira.

"Oi, Nir mimpi apaan lo jam segini udah bangun, biasanya masih ngebo juga." ejekku

"Apaan sih lo, Taff. Eh gue denger denger mau ada murid baru lo disekolah kita, semoga aja dia dikelas gue deh" aku cukup kaget dengan informasi dari Nira.

"Anak baru? Wah kalau cowok semoga aja itu jodoh gue kali ya semoga aja sekelas dan gue bisa mvon dari Louis, yey bangggga gue Nir, eh ngomong ngomong lo kelas mana?" responku dan dibalas gelengan tanda ketidaksetujuan Nira. "Gue kelas XII Ipa -1".

"Sama dong sama gue, duh dari dulu kok sekelas mulu sama lo deh, Nir." dibalas cengiran oleh Nira "Kalau nggak sekelas sama lo, gue nggak bisa curhat tentang Rachel dong." Nira mulai memasang puppy eye nya.

"Duh wajahlo, Nir" aku tertawa melihat Nira yang langsung memanyunkan bibirnya.

"Eh, Taff. Tau nggak sekarang gue deket sama Ahmad Bayu anak XII Ipa-2 loh"

"Selamat ya semoga cepet ditembak, trus jangan lupa pj Nir"

"Itumah gampang. " aku dan Nira sudah sampai dikelas baru kami, masih sepi, hanya aku dan Nira yang sudah datang. Makhluk masih jam 06.15 juga.

"Eh Taff, menurut gue sih anak baru itu laki laki deh, Taff. Tadi gue denger kepala sekolah bilang namanya Vito Bra-Bra duh lupa gue nama lengkapnya"


"Kapan lo inget? " ucapku mencoel hidung Nira. "Kelasnya kotor duh, daripada kita diem main handphone, piket aja yuk. " saranku yang dibalas anggukan oleh Nira. "Yuk"

Setelah piket aku dan Nira duduk dibangku dan memainkan gadget ku untuk melihat aplikasi instagram. Di aplikasi ini jiwa stalker-ku muncul. Aku mulai membuka akun milik Louis yang sudah lama aku tak melihat postingan demi postingan dari Louis. Saat aku dapat membuka akunnya betapa terkejutnya aku dibuatnya, setelah dia putus denganku baru ini dia memposting foto bersama Sarah, yang notabenenya 'kekasih' baru Louis.

Louis29


❤ 34.568 likes

Louis29 She is my girlfriend💗, latepost banget😂

view all 250 comments

Mario10_ longlast terus ya bro👍@Louis29@SarahLeina

Nirandriana @Taffanaandn😅😅😅

Argaaps @Taffanaandn (2)

Taffanaadn ngapainsih😪 ngetag gue@Nirandriana@Argaaps

Louis29 iya bro thanks ya, kapan lo nyusul?😂 @mario10_ / halo bro @Argaaps / loh Nira😂@Nirandriana / halo bu ketua😂 @Taffanaandn

PenggemarLouis langgeng ya kak@Louis29@Sandraleinana

FansclubLouis mesra betbanget kak, longlast terus ya kak🙏@Louis29@Sandraleinana

Apa apaan sih?

Arga sama Nira gajelas deh.

Masih sayang? Masih
Masih Cinta? Masih
Udah mvon? Belum
Udah ada yang lain? Belum
Jawaban nya adalah gue belum bisa nemuin orang yang sesuai dengan kata hati gue.

Tettt.

Pelajaran pertama yaitu Matematika. Masuklah Bu Inti dan diikuti anak cowok dibelakangnya yang sama sekali belum pernah aku kenal.

"Assalamualaikum anak anak. Selamat kalian semua sudah naik kelas 12 dan artinya kalian harus lebih rajin belajar daripada kelas 10 dan 11. Oh ya ibu lupa untuk memperkenalkan murid baru di SMA kita. " Bu Inti menyuruh anak cowok baru itu untuk memperkenalkan dirinya.

"Hai, Nama saya Vito Bramantyo. Kalian semua bisa panggil aku Vito atau Brama sesuka kalian. Semoga kita bisa berteman. " tampak suara riuh dibelakang yang didominasi anak anak cowok.

Bagian belakang ada geng sevengirls yang riuh meminta pin bbm dan ID line Vito. Dasar cewek cewek centil. Bathin ku.

Vito Bramantyo, sepertinya tidak asing lagi nama itu bagiku. Dia cukup tampan, melebihi tampan yang benar, tinggi, cukup putih untuk golongan anak laki laki, dan dia mempunyai lesung pipi.

*****

HAPPY READING❤
Ane sibuk belajar sama sering ujian dan dari itu ane lama update, maapkan ane para Readers tercinta.

Lexgisyiabunga💙

DestinyTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang