Elegi Cinta

298 5 0
                                    



Aku ingin hujan datang memelukku erat-erat tak melepaskanku
Aku ingin angin mendekapku erat membawaku untuk bertemu hujan,
Tangisku tak bersisa
Senyumku tak terukir

Ketika aku bermunajat rindu denganNya ;
Takkan ada cinta untukmu
Asap-asap mengaburkannya

Kini senja hanya setia menunggu fajar
Esok jalani dengan bahagia
Tak ada lagi alasan untuk bersedih
Hujan membawa kedamaian
Fajar, datang membawa hari baru

Aku akan selalu merindukannya
Walaupun dia telah di alam yang takkan bisa kugapai
Aku akan terus mencintainya takkan ada kata usai

Tenanglah wahai hati yang merindu diriNya
Jangan sampai cinta ini melebihi cintaku kepadaNya

About LoveTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang