Ilhoon & Haruka 2

71 8 0
                                    

Aku tersenyum dan melambaikan tangan begitu melihat teman-temanku(mamber JKT48) masuk pada pintu yang akan membawa mereka masuk pesawat.

Aku berbalik dan berjalan menjauh.
Hari ini dan 1 minggu kedepan akan ada meet n greet di Jepang, tapi aku tidak ikut.

Aku ada acara nanti sore,acara tv.
Aku diundang 1 bulan lalu dan sekarang baru bisa datang.
Menurutku aku harus bisa memuaskan acara tv di Indonesia terlebih dulu baru di luar negri.
Dan lagi banyak orang yang protes karena JKT48 lebih aktif di negara lain.

Aku memasuki pintu gedung yang bisa dibilang luas ini.
Dengan segera aku dan beberapa asisten serta para penjaga menggiringku masuk menuju ruangan untukku.

Aku mengganti pakaianku dan asistenku mulai meriasku.
Tidak menor,hanya make up natural agar wajahku tak terlihat pucat.
Maklumlah aku sering memgunjungi negara dengan suhu dibawah 20°c jadi akan sangat pucat dan tidak normal jika terlalu pucat wajahku ini.

"Kak siap-siap!" aku mengangguk menanggapi ucapan crue yang segera pergi.

Aku mengikuti crue itu dan memasuki panggung mewah dengan 2 host laki-laki dan banyak penonton.

Aku baru sadar kalau bukan hanya Aku yang diundang tapi ada bintang tamu lain yang pasti nya sangat ditunggu oleh para penonton.

Tak lama verbincang mengenai grup JKT48 host itu memanggil bintang tamu lain.

"Ok ini lah BTOB!" aku sedikit tercekat mendengar kata terakhir itu.

Dan benar!

Ada 7 pemuda tinggi yang berkulit lebih pucat dariku memasuki panggung dengan lambaian tangan kearah penonton.
Aku bangun dan menyalami mereka.

Tatapan ku dan Ilhoon saling bertubruk hingga kemudian dia menjabat tanganku.

"Haruka, kau kan bisa bahasa Jepang. Coba ajak mereka bicara" aku menangguk meski tau ini jebakan para host.

"Ayo haruka,bilang aku cinta kamu" aku terkekeh mendengar salah satu host yang memulai mengerjaiku.

"Dia menyukai kalian...." ucapku dengan Jepang.

Kulihat mereka tertawa melihat kedua host itu.

"Apa yang kau bicarakan Haruka?" aku menggeleng menahan tawa ku.

"Siapa suruh,memintaku menerjemahkan omongan kalian?kan ada transleter!" ucapku akhirnya tertawa melihat tingkah kedua hos itu.

"Baiklah....bagaimana kalau kita bermain game?"apalagi sekarang yang akan mereka lakukan.
Aku menatap bingung 2 kursi yang mulai ditata berhadapan kemudian kedua host itu menyuruh kami membuat kelompok berisi 2 orang.
Aku memilih dengan pemuda yang memiliki mata tersenyum.

Rupanya game tebak gerak gerik salah satu dari anggota.
Menyebalkan sekali!
Mana bisa aku harus jumpalitan mengikuti tulisan yang harus kulakukan?
Dihadapan orang Korea lagi?!

Game dimulai oleh kelompok Ilhoon dan laki-laki yang kutau nernama Eunkwang.
Cukup menghibur aksi Ilhoon yang benar-benar mau jumpalitan agar Eunkwang tau apa yang ia maksudkan.

"Aku tidak tau...." aku terkekeh mendengar penuturan Eunkwang dengan logat Jepang yang sebenarnya tak terlalu pandai.

Host pun tertawa mendengar transleter mengulang ucapan Eunkwang dengan bahasa Indonesia.
"Kalian tidak berjodoh." ucap host membuatku lagi-lagi terpingkal.

"Ilhoon jodohnya Haruka...." aku melotot saat Eunkwang mengucapkan itu membalas ucapan host kocak.

"Aish.....apa-apaan ini?" kesalku mendapat tatapan menggoda dari para host.

(BTOB) Takkan TerlupaTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang