Sebuah cerita untuk menjadi suatu renungan dan pengingat bahwa tak semua orang mendapatkan satu buah kursi di bangku kuliah dengan mudah. Ada ha-hal lain yang menjadi pertimbangan selain hal-hal yang lazim dipikirkan orang lain seperti jurusan apa? Universitas mana?"Bermimpi dan terus berusahalah yakinlah semesta akan mengaminkan apa yang kamu inginkan karena semua orang berhak bermimpi dan perwujudannya semua tergantung sekeras apa usaha, doa lalu biarkan takdir yang menuntun dirimu."Cerita Abhipraya ini adalah sebuah karya one shot yang pernah diikutsertakan dalam lomba menulis cerita di jurusanku. Insya Alloh ketika aku memiliki cukup waktu di antara pendidikan profesi akan dibuat versi multiple chaptersnya yang akan menceritakan tokoh-tokoh lain yang akan muncul yaitu sahabat-sahabat dari Abhipraya serta kehidupan mereka di kemudia hari. So please pray for me I can write that stories soon. Thanks for reading and comment and also your voteNote:This story is based on a true storyThis story is written by Tisa SusantiA great cover is made by my brother and bestfriend Indra HerdianaWith LoveIcaTisa
Link: https://www.wattpad.com/story/123373356-abhipraya
YOU ARE READING
Pemberitahuan Cerita Baru di Akun Lain
Genel KurguAda begitu banyak cerita yang tertulis dan telah terjadi di dunia ini ada kisah mani, pahit, sedih dan bahagia. Aku telah menuliskan dua buah cerita di akun wattpadku yang satu lagi. Akun tersebut khusu untuk mempublish cerita dan akun ini khusus un...