Hari ini jadwal pelajaran kedua kelas Nata adalah olahraga. Nata telah siap dengan pakaian olahraganya. Sesampai dilapangan sudah banyak yg berbaris membuatnya sedikit berlari dan menuju barisannya.
"Dari mana Nat?" tanya Rafa
"Itu abis bantu Bu Lia naruh bukunya di kantor" jelas Nata dan diangguki kepala oleh Rafa.
"Baik materi hari ini adalah Bola Basket. Pertama tama kita melakukan pemanasan dengan berlari mengitari lapangan" jelas Pak Admojo
"Kita mulai dari barisan pertama di ikutin yg lain" Lanjut Pak Admojo
Setelah berlari mereka melakukan gerakan Mendribell bola dan Shoot up. Setelah 1jam pelajaran OR berlangsung Pak Admojo Izin pergi karna ada urusan membuat 1 jam sisah nya dilakukan dengan kegiatan bebas, asalkan jangan ada yg pergi meninggalkan kawasan lapangan. Sementara Nata memutuskan duduk di pinggir Koridor sambil melihat Teman laki laki kelasnya ada yg beradu Basket dan Teman perempuan kelasnya ada yg mengobrol santai dipinggir lapangan. Sementara tak jauh dari tempat Nata duduk Daren memperhatikan Nata. Dan berjalan menuju Nata. Tanpa izin Daren duduk dsebelah Nata.
"Ngak ikut gabung?" tanya Daren membuat Nata tersentak
"Eh lo kok ada disini?" tanya Nata binggung karna ia tidak mengetahui kehadiran Daren.
Sementara Daren hanya tersenyum" knp?kaget?"
"Pake tanya lagi! Pasti lah"
Nata memberi jarak antara Dia dengan Daren membuat Daren mengerutkan keningnya.
"Knp lo ngejauh?" Tanya Daren
"Gw abis OR" Jawabnya
"Trus?" tanyanya
"Ya.." belum selesai melanjutkan perkataannya Daren mendekat kearah Nata membuat Nata takut "knp lo" ucap Nata dan mendorong bahu Daren. Membuat daren terkekeh "ga bau kok" ucap Daren membuat Nata mengerti
"Lagian siapa bilang gw bau"
"Dasar" ucap Daren mendorong pelan kening Nata kebelakan. Membuat si empunya kening meringis"duh"
-------------------------
setelah pulang sekolah Natalia tak langsung pulang dia memilih untuk pergi kesebuah tempat Favoritnya dengan Natan dan Giano (sahabatnya) tapi sebelum itu Nata sudah berganti pakaian menggunakan Celana Joger pants dipadukan dengan Hoddie Biru Dongker dan Sepatu Kets Putih. Nata duduk di pinggir danau sambil melempar batu kecil yg ia temukan. Sungguh dia merasa kesepian adiknya berada di Bandung bersama Omahnya, Ibu dan Ayahnya sibuk dengan urusannya meski pun hari sabtu dan minggu mereka libur tetap saja ada tugas yg harus mereka selesaikan dirumah. Dia sangat merindukan adiknya yg bawel, manja , Jail meski pun Natan sudah dewasa. Nata juga merindukan Giano sahabat kecilnya itu sudah 7 tahun lamanya Nata tak bertemu sejak Giano dan keluarganya memutuskan untuk pindah.
"Gak sabar nunggu hari Minggu" gumam Nata. Nata merasa seperti ada yg mengawasinya membuat Nata menenggok kebelakang dan menemukan Daren sedang menatapnya
"Dimana-mana ada dia" pikir Natalia
"Ngapain lo liatin gw" teriak Nata
Daren berjalan kearah Nata dan bersedekap Dada
"Mata mata gw kok lo yg sewot" balas Daren membuat Nata memutarkan bola matanya jengah "lo ikutin gw" dengan PD nya Nata berkata seperti itu
"PD gila lo" ucapnya dan duduk dsebelah Nata
"Terus"
"Gw nemenin keponakan gw main ke taman"
"Terus knp lo dsini. Bukannya jagain keponakan lo, lo malah dsini. Ilang baru nyaho lo"ucap Nata pedas membuat Daren menoyor kepala Nata pelan
" Doa lo jelek banget"
"Bodo"
KAMU SEDANG MEMBACA
Annoying Boy
Romance" lo nyebelin banget sih" geram Natalia "gw nyebelin ke lo doank kok" jawab Daren santai ***** - Natalia Jovania Frans. kerap dipanggil Nata, yg notabe nya merupakan murid baru di SMA Pelita. dimana hari pertama sudah di gandrungi Cogan cogan di...