in, on & at

21.2K 1.9K 66
                                    

Hi guys!

Sekarang kita bahas tentang preposition yuks!

Apa sih perbedaan di antara ketiganya?

Silahkan simak penjelasan berikut ya,

1. in

Digunakan untuk sesuatu yang general/umum/lebih luas cakupannya. Seperti tahun, bulan, kota, pagi, siang, malam dsb.

Contoh:
Jason was born in May.
Cleo is in London now.

2. on

Digunakan untuk sesuatu yang lebih spesifik dari pada "in"

Contoh:
Gerald was born on 27th March.
Paul lives on Cihampelas Street.

3. at

Digunakan untuk sesuatu yang sangat rinci. Lebih detil dari pada "on"

Contoh:
Riviana lives at 21st Cihampelas Street.
Rani is at Permata School now.

Perumpaan lain
a. Felix was born in Medan.
b. Felix lives on Amanah Street.
c. Felix's house is at Amanah Street number 6.

Untuk contoh lain silahkan lihat gambar di bawah ini ya.

Untuk contoh lain silahkan lihat gambar di bawah ini ya

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Itu dia gengs penjelasan singkatnya

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.


Itu dia gengs penjelasan singkatnya...

Semoga membantu ya...

Thanks ^_^

Selasa, 20 Februari 2018

ALL ABOUT ENGLISHTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang