(Puisi kolaborasi bersama adele_gallery)
Kuratapi rapuhmu
Lepas dari dekapanku
Aku berpijak pada asa
Bercita hasrat tak berduka.Gemericik kelabu
Sisakan rasa pilu
Aku disini merindu
Sendirian terbelengguTerbuai fantasi belaka
Termakan cerita hampa
Terjatuh di pelupuk mata
Tangis pilu kalbu yang lukaCintaku bagai hempasan asa
Mendesah dalam rasa
Meringkuk diselimuti dosa
Wakilkan guratan dukaSumatera Selatan, 4 April 2018.
KAMU SEDANG MEMBACA
Rasa Kata
General FictionMengecap tiap inci perasaan melalui potongan-potongan kata yang hilang. Hanya berisi beberapa patah kata milik penulis sejak tahun 2018. . Higest rank: #305 - wattys #504 - poetry (5 April 2018)