24.PERNIKAHAN GAGAL

1.7K 194 37
                                    

Yonghwa memandang gadis disampingnya ini dengan senyum Manis.
Shinhye, gadis itu sedang memenjamkan matanya, menutup rapat-rapat dengan tangan menutup sempurna. Ya dia sedang berdoa dengan Tuhan, Malam ini Di Sebuah Gereja yang tidak jauh dari tempat tinggal Shinhye.

"Kau berdoa apa? "Tanya Yonghwa yang melihat Shinhye sudah selesai

Shinhye tersenyum dan bangkit "Rahasia"

Yonghwa bangkit dan menahan tangan Shinhye yang beranjak pergi
"Kamu main rahasia denganku? "

Shinhye tersenyum menggeleng lalu menatap kedepan "Tuhan sebentar lagi, Kami akan mengikat janji suci didepanmu. Semoga kau memberikan kelancaran untuk kami"Shinhye tersenyum menatap Yonghwa

"Itu Doaku " Yonghwa membawa tangan Shinhye kepinggangnya, menatap Gadis didepannya ini dalam

"Bagaimana kalau kita latihan? "

"Latihan apa? "Tanya Shinhye heran

"Menikah? "

"Yakk! "Ucap Shinhye tidak suka

"Park Shinhye, Calon Istriku yang tercinta. Bersediakah kau menikah denganku,memulai hidup baru dengan segala kenangan yang baru, mengisi hari-hari dengan kenagan manis setiap harinya? Menyambut kedatangan anak yang nanti akan diberikan tuhan, membesarkan mereka hingga dewasa nanti, sampai kita menjadi Kakek dan Nenek, sampai mempunyai cucu yang lucu. Dan hidup selamanya sampai nanti ajal menjemputku, Bersediakah kau menjadi Disalah satu impianku? "

Shinhye tersenyum meneteskan air mata " Apa ini yang akan kau bacakan nanti? "Tanya Shinhye polos

Yonghwa terulur menghapus air mata shinhye dan menggeleng "Tidak, itu hanya isi dari hatiku. Pasti nanti pak pendeta hanya Memberikan Janji Suci sedikit "Jelas Yonghwa membuat Shinhye terkekeh

"Kau ini, aku kira seperti tadi"

"Kalau kau mau, aku akan membacakan itu semua"

Shinhye menggeleng"tidak usah, kelamaan"

"Mengapa kau sangat terburu-buru nyonya, kau sudah tidak sabar eoh? "Ucap Yonghwa nakal

Shinhye menatap Yonghwa kesal, melepaskan tanganya dan berlari pergi

"Yak Istriku! Kau belum menjawab "teriak Yonghwa, Shinhye sudah lari sambil menutup telinganya

Yonghwa menghadap kedepan lagi
"Tuhan, Terimakasih sudah mengirimkan ku Malaikatmu untuk berada disisiku, Terimakasih sudah menciptakan seorang wanita sepertinya, Katakan padanya setiap dia berada dialam Mimpinya bahwa aku sangat mencintainya, Selamanya. "Yonghwa tersenyum ,sebelum pergi dari sana.

°°°°
Jungshin, Minhyuk, Dan Jonghyun tersenyum menatap kakak tertuanya yang sedang berdiri dengan gagah didepan Kaca besar yang bisa memperjelas Tubuh Seorang Jung Yonghwa yang Tampan dengan balutan Jas berwarna Hitamnya.

"Chukae Hyung"Jonghyun memeluk Yonghwa dengan Senyum bahagia

"Gomawo hyun-ah"balas Yonghwa

"Aku tidak menyangka ,Akhirnya Pangeran Kita akan menikah dengan Mantan Pelayannya, Aku iri"Minhyuk menghapus air matanya yang turun, dia terharu dihari pernikahan Kakaknya ini

"Terimakasih Hyuki! "Senyum Yonghwa

Jungshin menghapus air matanya, dia masih saja bersikap seperti anak kecil! "JungShin?! "

"Hyungg" JungShin memeluk Yonghwa erat

"Akhirnya, kebahagian akan segera menghampirimu hyung "

"Aku sangat bahagia "

"Terimakasih Shin-ah"senyum Yonghwa menepuk pelan Pundak JungShin.

°°°
"Shinhye"

𝗠𝘆 𝗟𝗼𝘃𝗲𝗹𝘆 𝗕𝗼𝘀𝘀Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang