#Selamat membaca#
***
4 hari kemudianNaya dalam perjalanan pulang. Setelah 3 hari kemarin dia melakukan pemotretan akhirnya selesai juga.
Tak berapa lama Naya sudah sampai didepan rumah nya.
"Assalamualaikum." ucap Naya
***
Didalam Bunda Naya sedang memasak di dapur untuk makan siang tetapi kegiatannya terganggu karna ada yang mengucapkan salam."Assalamualaikum."
"Waalaikumsalam." balas Bunda
"Bunda.!" kata Naya sambil memeluk Bunda nya
"Alhamdulillah. Akhirnya kamu pulang juga sayang." balas Bunda
"Iya Bunda."
"Gimana pekerjaan mu sudaj selesai?" tanya Bunda
"Alhamdulillah sudah Bunda."
"Yasudah kamu istirahat dulu saja nanti Bunda panggila untuk makan siang. Pasti kamu capek habis perjalanan."
"Iya Bun. Aku ke atas dulu yah."
"Iya nak."
***
"Bagaimana ini? Apakah aku harus menerima perjodohan ini? Tetapi bila aku tolak aku tidak enak kepada Mama dan Papa. Tapi kalo aku terima aku harus relain cintaku." guman Arka"Yasudah aku terima saja dulu. Masalah jodoh atau tidak itu kuasa Tuhan aku tidak punya hak. Yang terpenting semua aku serahkan kepada Tuhan. Dan aku juga bisa mencari Nay."
***
3 minggu kemudianArka dan Vian sedang bersiap mereka akan pulang ke Indonesia. Orangtua mereka sudah pulang dari 2 minggu yang lalu.
Mereka baru tiba di Bandara Soekarno-Hatta. Mereka pun lantas keluar dari bandara untuk mencari taxi.
***
"Assalamualaikum." ucap Alika"Waalaikumsalam." balas Naya
"Ada apa Al?" tanya Naya"Sebentar lagi akan ada rapat bulanan Nay." balas Alika. Memang Alika tidak pernah memanggil Naya ibu itu perintah dari Naya.
"Oh baiklah. Jam berapa?" tanya Nay
"Setelah makan siang Nay." jawab Alika
"Yasudah."
"Apakah kau masih ada pekerjaan Al?" tanya Naya"Tidak Nay. Pekerjaan ku sudah selesai." balas Alika
"Oke."
"Yasudah aku balik keruanganku dulu yah Nay."
"Hmm."
***
Setelah menempuh perjalanan akhirnya Arka dan Vian sudah sampai dikediaman Arka."Assalamualaikum."
"Waalaikumsalam."
"Eh aden. Sudah pulang den?" tanya bibi"Iya bi. Mama sama Papa ada bi?" tanya Arka
"Oh tuan dan nyonya ada didalem."
"Aku masuk dulu yah bi."
"Iya den."
***
Setelah makan siang di restoran Naya sedang diadakannya rapat bulannan. Baik semuanya sudah kumpul. Kita mulai saja rapatnya."1 jam
2 jam
Dan akhirnya rapat ditutup
"Sekian rapat kali ini saya ucapkan terimakasih dan selamat sore."
Setelah mengakhiri rapat Naya dan Alika pergi keruangan Naya.
"Nay aku mau cerita."
"Yasudah cerita saja."
"Bunda sama Ayah memyuruhku untuk cepat punya calon."
"Kan kamu tau sendiri kalo aku lagi tidak dekat sama siapa pun. Bagaimana ini Nay?""Hmm. Sebentar calon? Memang apa yang terjadi kok orangtua mu menyuruhmu mencari calon?" tanya Naya
"2 bulan yang lalu sepupuku menikah. Dan sekarang dia tengah hamil 2 minggu."
"Maka dari itu Bunda menyuruhku mencari calon. Bunda kepingin punya cucu.""Hmm. Sebenarnya aku juga tidak tau kau tau sendiri aku ini tidak pernah dekat sama cowok. Semenjak dia pergi."
"Maaf Nay."
"Kenapa kau minta maaf?"
***
Hidup tak ada harganya bagi orang yang tak mempunyai seorang pun kawan sejati.***
Lanjut part 6#Terimakasih#
KAMU SEDANG MEMBACA
Promises That Have Not Ended
RandomKisah persahabatn antara 2 manusia yaitu, Adannaya Avril dan Arka Gavin. Kedua manusia itu pun dalam lubuk hati kecilnya saling menyanyangi dan mencintai namun tidak ada kejelasan dalam hubungan mereka hanya kata SAHABAT. Persahabatan mereka pun har...