1.My Life...

1.7K 30 4
                                    

Author PO.V On.

Gadis berumur hampir 20 tahunan itu tergolek lemas di sebuah rumah sakit swasta.
Luka jahitan sebenarnya berada di hampir seluruh tubuhnya. Untungnya rumah sakit ini memiliki beberapa dokter ahli kecantikan yang professional. Sehingga bekas lukanya tak tampak sedikit pun.

Ini hari kelima-nya dan ia belum juga sadar dari bunga tidurnya. Mungkin sedikit lagi dia akan sadar.

Kashiwazaki Aika.Bangunlah

Author PO.V Off

 Aika PO.V On

“Klip … Klip,”mataku mengerjap-ngerjap pelan. 
”Dimana ini?,”tanyaku sambil menatap sekeliling saat sadar seutuhnya.
”Bau obat-obatan dimana-mana. Salah satu dari sekian bau yang sangat aku benci,”.
“Aku mulai mengingat-ingat.Apa yang terjadi sebelum aku berakhir begini,”gumamku sambil menatap langit-langit kamar.
“Sepertinya ada suatu masalah,tapi aku tidak bisa mengingatnya,”
“Yang aku ingat terakhir adalah waktu aku loncat dari atap sekolahku yang berlantai tiga itu.Aku berharap untuk meninggalkan dunia ini,atau setidaknya aku amnesia lah,”.
”Tapi ternyata ... ha,aku malah terbaring di sini dengan ‘hadiah’ selang infus yang berada di tangan kiriku,”.
“Aku mencoba untuk duduk,tapi kemudian kepala aku terhempas lagi ke kasur empuk bin nyaman itu,”.
“Aahh,”aku mengaduh.
”Pusing…aku tidak kuat untuk duduk.Kepalaku terasa agak sakit,”.
“Eeh…siapa tuh yang tidur di tepi ranjangku?,”pikirku bingung. 
“Aku membalikan sedikit kepalanya sambil masih dalam posisi tiduran…Ryu-kun.Untuk apa dia disini?,”gumamku tambah bingung. 

Kenop pintu dibuka kasar menimbulkan suara berdecit ribut.
Langkah kaki menandakan seseorang masuk ke kamar ini. 

“Aika kamu udah sadar nak,” kata Mama setelah berada di sisi ranjangku.
Sepertinya dia lega sekali aku sudah sadar. 
“Gimana Yuuka?Dia sudah sadar?,”tanya sebuah suara dari belakang mama. 
Ototku menegang.
”Ternyata bukan seseorang tapi dua orang.Tapi ada kepentingan apa manusia itu disini,” gumamku kesal.
“Tiba-tiba saja salah satu syaraf otakku terisi ide supaya sekarang aku berpura pura amnesia. Hahaha.Semoga rencana aku berhasil dan lagi untung saja aku sudah menonton contoh orang amnesia di drama Taiwan "Love Forward’ yang ditayangkan salah satu televisi swasta beberapa minggu yang lalu.
Akhirnya aku diam saja sambil memandang mereka satu
persatu dengan tampang melongo,”.

“Tapi…si Ryu-kun nggak bangun juga.Ini anak ‘kebo’ banget ya.Padahal tadi kan mama buka pintunya cukup keras.Ah masa bodoh aku sedang dalam proses drama yang nggak bisa diganggu gugat.Untung saja aku pernah jadi anggota klub drama selama 3 tahun di SMA.Ups,anggota?Yang benar saja ... Ketua klub drama bergelar Queen of drama tepatnya.

“Aika…kamu nggak ingat mama nak?,”tanya mama khawatir 

Aku hanya menjawab dengan memasang tampang melongo menatap mama. 

“Ai…ka,”kata mama sambil menutup mulutnya dengan kedua tangannya. 

Disebelahnya pria diambang 40 tahun itu memegang pundaknya. Seto Daishou.Si Iblis bermuka dua.

“Cih…sebenarnya aku malas sekali melihat wajahnya itu dan nyebut namanya.Tapi buat ForYourInformation saja sih.
Dia itu ‘calon’,baru calon!.
Aku tidak akan sudi punya papa tiri seperti dia,”. 

“Mungkin amnesia ini akan membantu aku memisahkan mereka berdua,
ralat semoga amnesia bohongan ini akan membantu aku memisahkan mereka berdua,”gumamku.

#ToBeContinued

#PojokVinna:Hai...ini cerita terbaruku.Lagi buntu banget sama Soshin Sa Renai Kan.Tapi tenang aja tetep aku lanjutin kok nanti.Hope U Like It

7/10/2014. 2.40PM

Bonus Pict:Aika

Never Forget YouTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang