Tentang Kamu

19 2 0
                                    

Sedih bagiku kala kau membiarkanku sendiri dalam ketidaktahuan
Dalam linglung diri ini mencari tujuan
Tapi kau tak pernah memberikan jawab atas pertanyaan

Dan saat kau kembali lagi
Mengukir senyum dalam berjuta syukur
Aku bahagia
Namun masih belum terbiasa

Kau membuatku tersenyum lagi
Tapi tak seperti awal dulu
Karena dalam sendiri
Aku telah menemukan ragu :
Saat kau kembali
Bukan berarti tak dapat pergi lagi

#qotrunadahasna

H.O.P.E Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang