14

8.7K 731 124
                                    

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.


Btw.. makasih buat komen2 di chap #13..
Hampir 99,9 % adalah protesan 😂😂
Saya terhura.. 😅😁..

Ayo tepuk tangan bersama..
👏👏👏👏🎉🎊🎉










Ok , let's..

Happy reading..











~○~










Bukan tanpa alasan Jimin menghentikan mobilnya di tengah-tengah jalan raya.Karena dari arah depan , tak kurang dari jarak setarus meter ,sebuah mobil ambulans melaju kencang.
Jika tebakan benar ,memang ambulans itu dikirim untuk menuju rumah Jeon Yoonjae. Tak sia-sia juga Jimin bergerak cepat menghubungi 911 disaat dia menemukan Jungkook yang terluka parah.

Cciiiettt!!

Mobil ambulans pun berhenti tepat di depan Jimin yang sibuk melambai-lambaikan tangannya supaya kendaraan dari rumah sakit itu berhenti.

Beberapa petugas medis langsung keluar dan mengikuti arahan Jimin yang memberitahukan korban ada di dalam mobil.Berharap Jungkook segera mendapatkan layanan medis darurat itu.

Dengan cepat, Jungkook pun dikeluarkan dari dalam mobil penuh kehati-hatian, lalu dipindahkan ke tandu . Kemudian dibawa masuk ke dalam ambulans untuk mendapatkan penanganan.
Taehyung yang tak tinggal diam pun ikut masuk ke dalam ambulans,sedang Jimin kembali ke dalam mobilnya untuk mengikuti dari belakang.

"Tolong..tolong..selamatkan adikku.."
Pinta Taehyung bergumam dalam isak tangisnya.

Satu petugas sibuk untuk menghentikan pendarahan, sedang dua yang lain memeriksa denyut nadi dan kondisi jantung Jungkook .

Pada akhirnya,mereka tiba di rumah sakit. Paramedis lain pun segera bertindak cepat ketika pasien sekarat Kim Jungkook tiba di IGD.

"Siapkan ruang operasi!cepatt!

Taehyung begitu cemas mendengar riuh suara para petugas medis yang begitu antusias dalam misi penyelamatan untuk adiknya.

Jungkook yang sudah terkapar tak bergerak di atas brankart pun segera dibawa ke ruang operasi darurat karena sungguh dia mengalami pendarahan hebat pada dua titik lukanya.

Dengan cekatan si petugas memasang electroda pada tubuh Jungkook.Hingga mesin EKG siap digunakan untuk merekam bagaimana kondisi jantung Jungkook saat ini.

"Pendarahannya sangat mengerikan.." ucap salah satu perawat.

"Pasien mengalami syok hipovolemik dok..! Volume darah menuruh lebih dari 40 persen Dok.denyut nadinya sangat lemah. Kita perlu mencari persediaan darah lebih banyak!dari informasi saudaranya ,pasien mempunyai golongan darah AB Dok."

please , don't be sad [completed] ✔️Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang