SATU

14.5K 424 29
                                    

Bubur sum-sum di kunyah-kunyah ASSALAM MUAALAIKUM SEMUANYAH

SEBELUM MEMBACA BUDAYAKAN VOTE TERLEBIH DAHULU pojok kiri gratis kok 😊

BUDAYAKAN VOTE 🌟 Untuk menghargai karya wattpad seseorang dan memberi semangat author 🙏

SILAKAN MEMBACA ⬇



Di sebuah pesantren di JAWA TIMUR yaitu NURUL QADIM dimana pesantren yang terkenal karena hadrah majelis syubbanul muslimin dan juga vocalis hadrahnya yaitu 3A. Ahkam, Aban dan Azmi.

Asrama laki-laki (santriwan)

Setelah melaksanakan sholat tahajud, 3 laki-laki yaitu ahkam,aban dan azmi. Sedang membereskan kamar dan bersiap-siap untuk melaksanakan sholat shubuh berjamaan di masjid pondok. Tiba-tiba azmi bertannya...

"ka ahkam, ka aban, memang benar nanti ada santriwati baru ?" ucap azmi sambil membereskan selimut yang
sedang ia lipat dan menata bantal

"aku kurang tau, kamu kata siapa mi ?" ucap aban yang seketika berhenti beraktivitas membereskan buku karna pertanyaan azmi

"azmi gak sengaja denganr perkataan abuyah (kh. hafidzul hakiem noer) sewaktu azmi mau berangkat latihan di kantor pusat syubban" jawab azmi sambil membenarkan peci yang sudah benar

"iya mi benar, kakak tau dari ustad muhlies. Dia nekat mau pondok di sini, awalnya abuya menolaknya kata ustad muhlies" cerita ahkam

"loh, kenapa di tolak ka ? apa alasannya ?" tannya azmi sambil memberhentikan aktivitasnya beres-beres kamar begitu juga aban yang langsung menatap ahkam untuk mendengarkan ceritannya

"penjelasan ustad muhlies karna ia mendaftar sendiri tanpa di damping orang tuanya. Karena orang tuanya tidak mengizinkannya untuk mondok di ponpes ini" cerita ahkam

"oh gitu ka" jawab aban dan azmi kompak dan kembali beraktivitas

"semoga saja dia nekad ponpes disini dapet ilmu yang bermanfaat dan berkah sampai akhirat" ucap azmi dan selesai dengan aktivitasnya

"aamiin" jawab aban dan selesai beraktivitas

"ya sudah, sudah selesaikan beres-beresnya, sekarang kita sisp-siap unyuk sholat shubuh yuk, sebentar lagi adzan" ucap ahkam

"iya ka" jawab azmi dan aban kompak. Dengan azmi yang pergi ke kamar mandi untuk mengambil wudhu...

Ketika sudah selesai berwudhu semu

"sudah semu berangkat yuk" ucap aban sambil menutup kamar asrama dan berjalan menuju masjid

DI MASJID

Setelah melaksanakan sholat shubuh, ustad zam-zam memberi pengumuman....

"assalam mualaikum" salam ustad zam-zam

"waalaikumussalam" jawab santi-santri

"setelah bubar dari masjid ini kalian ke asrama masing-masing dan memberekanatau membersihkan asrama kalian. Saya hannya memberi tau kalau nanti sebelum sarapan kalian kumpul terlebih dahulu di lapangan utama pesantren" ucap ustad zam-zam

"iya ustad" jawab kompak santri

"sekian yang ustad sampaikan kurang lebih mohon maaf, wassalammualikum" salam ustad zam-zam

"iya ustad, waalaikumussalam" jawab kompak santri

Santri-santri bubar berhamburan dari masjid menuju asrama masing-masing....

Bersambung....

Cerita hanya fiksi
Jangan lupa tinggalkan bintang dan beri komentar kalian tentang cerita ini. Maaf juga jika cerita jelek , tidak nyambung alurnya kemana. Karena penulisnya masih belajar.

Salam Manis : Sherliya
~10 Maret 2019~







● Tandai kalau ada Typo biar cepat di perbaiki

IDOLA'KU IMAM'KU {AZMI} (TAHAP REVISI)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang