E07. Fault

332 41 3
                                    

Happy reading~

Setelah berkutat di dunia OSIS, Kihyun selalu pulang sore, bahkan malam hari
.
.
.
.
"Sekbid Bahasa! Coba maju ditengah!"
Terdengar suara kak Sehun, yang dulu adalah koordinator Sekbid Bahasa, dia menjadi koordinator saat masih kelas 10, tentu hal itu tidak bisa dibilang menyenangkan

Harapan kak Sehun hanya satu, ia ingin Bulan Bahasa tahun ini berjalan dengan baik, karena pada saat dia memegang sekbid bahasa, tidak ada bulan bahasa

"Kalian itu Sekbid Bahasa, koordinator kalian harusnya cukup tau, kalian yang tau lebih banyak! Ini malah kebalikannya, koordinator kalian turun kelapangan, kalian malah santai-santai aja!"

"Proposal sudah sampai mana?!" Lanjut kak Sehun

"Jawab dek!"

Masih belum ada jawaban dari Shownu dan Kihyun

"Nah kalian aja ga tau! Sekalipun koordinator kalian yang buat, kalian tuh tanya nah! Mau kah bulan bahasa kalian hancur?"

"Siap tidak kak" jawab mereka berdua lirih

"Yasudah, kembali ke tempat kalian!"

"Siap, terimakasih kak"
.
.
.
.
.
Pikiran Kihyun sedikit kacau hari ini, tapi kekacauan itu hilang seketika setelah muncul sesosok Shownu didepan pintu kelasnya

(Aish, kenapa kau selalu menghampiriku duluan, apakah kau tak bisa menunggu sebentar? Aku selalu berencana untuk datang ke kelasmu duluan, tapi malah kau yang mendatangiku duluan) batin Kihyun

Entah kenapa sekarang Kihyun merasa nyaman saat berada didekat Shownu, merasa menyenangkan bisa mengenal Shownu dengan baik

Oh iya, kepanitiaan untuk Bulan Bahasa sudah keluar, dengan kak Sehun sebagai ketua panitia nya, sedangkan Kak Irene koordinator seksi Acara

Kihyun ditunjuk sebagai seksi Acara, sedangkan Shownu sebagai Pubdekdok, tapi karena suatu hal akhirnya Shownu dipindahkan ke bagian Konsumsi
.
.
.
.
"Dek tau ga? Kalau saya jadi kalian, itu buku proker saya sudah banyak tuh, kalian tau ga? Kalau rapat-rapat tentang Bulan Bahasa kemarin itu termasuk proker kalian?"

"Siap tidak tau kak!"

"Nah itu sudah, berarti sekarang sudah paham kan?"

"Siap sudah kak"
.
.
.
.
Hari demi hari berlalu, Bulan Bahasa telah selesai diselenggarakan, hubungan Shownu dan Kihyun tampak baik-baik saja. Kihyun juga makin sayang sama Shownu (eh)

Pernah suatu hari...
"Eh benerin jaring gawang yuk" ajak Shownu kepada Kihyun

"Hmm. Ayo"

Padahal mereka bukan Sekbid Olahraga, tapi kenapa mereka mau saja benerin jari gawang? Apa karena chemistry dari mereka berdua?

Suatu hari, mereka berdua mengkoordinir lomba, kebetulan Kihyun baru beli hp baru. Jadi dia senang sekali memotret objek dengan hp barunya, termasuk Shownu

Entah itu didepan kelas, saat mengkoordinir lomba, Kihyun memotret Shownu, kesayangannya itu.. ups

Semuanya tampak baik-baik saja, Kihyun sebagai penyemangat apabila Shownu merasa down dan sebaliknya. Saat Shownu merasa gagal, Kihyun selalu memberikan semangat dan membuktikan kalau mereka berdua tidak gagal
.
.
.
"Aku tidak mau!" bentak Kihyun kepada Shownu

"Ayolah, aku mau kekantin, temenin ya?" Shownu menahan tangan Kihyun agar mau menemaninya ke kantin

"Tidak! Tidak akan pernah"

"Ayolah Kihyuuunnn"

"Aku bawa bekal Shownu, aku tidak akan ke kantin" Kihyun berusaha melepaskan tangannya dari genggaman Shownu

Kihyun berjanji kepada dirinya sendiri agar tidak pergi kekantin selama 2 semester. Entah kenapa dia benar-benar tidak ingin ke kantin

"Makan aja bekalmu dikantin"
Shownu suka sekali melihat Kihyun yang seperti itu, dia akan terus memaksa Kihyun agar mau pergi kekantin bersamanya, padahal sudah hampir 1 semester Kihyun tidak pergi ke kantin sama sekali

Sampai akhirnya datang Yuna dan Jihyo. Mereka semua memang teman dekat Kihyun, mereka juga para fujo. Tapi disini mereka belum tau kalau Kihyun adalah seorang gay

"Ayo dah kekantin, ayo Kihyun" goda Yuna

Mereka membantu Shownu menarik Kihyun agar mau pergi ke kantin bersama. Karena Kihyun sayang dengan Shownu, dia tak mau menyakiti hati Shownu. Akhirnya Kihyun luluh dan mau mengikuti ajakan Shownu. Shownu adalah satu-satunya orang yang berhasil membujuk Kihyun agar mau ke kantin. Dan ini adalah kali pertama Kihyun pergi ke kantin sekolahnya itu

Shownu dan Kihyun duduk bersebelahan, Kihyun asyik menikmati makanan yang ia bawa dari rumah. Sedangkan Yuna dan Jihyo hanya bisa tersenyum puas melihat rekor Kihyun yang akhirnya bisa dihancurkan
.
.
.
.
"Kalian serasi banget deh, kek pacaran tau ga?" ujar Lisa melihat Shownu dan Kihyun

Memang, Shownu dan Kihyun selalu berdua jika pergi kemana-mana, itu membuat mereka terlihat seperti pasangan yang serasi
.
.
.
.
"Dek, saya heran sama angkatan kalian, nah, kami juga ada ngomongin kalian, kalian ini sekbid paling solid nah, tolong rangkul teman-teman kalian supaya bisa kaya kalian"

Itu adalah hal yang dikatakan oleh Kak Irene saat koordinasi tadi. Memang sih, mereka memang terlihat seperti pacaran

Pada saat minggu terakhir rapat di semester 1, mereka tidak memiliki proker dan Shownu menangis saat rapat. Tentu saja sebagai teman sekbidnya (sakit sih cuma disebut teman), Kihyun yang menenangkan teman sekbidnya itu

Terkadang Kihyun menyalahkan dirinya sendiri, mengapa ia harus suka pada teman sekbidnya sendiri, ini buruk. Tapi Kihyun hanya memendam perasaan itu selama setengah periodenya

Dia hanya tersenyum tiap kali ada yang  membicarakan hubungan mereka. Kihyun sebenarnya senang sekali saat ada yang membicarakan itu.

"Aku.. hanya takut dia merasa jijik dan meninggalkanku, karena aku... menyukainya, jadi aku memendamnya"

Begitulah isi pikiran Kihyun yang selalu dia katakan hanya kepada dirinya sendiri

Menurut Kihyun, partnernya itu serba bisa, dan membuat Kihyun berpikiran kalau Partnernya itu semeable banget. Boyfriend material banget dah

"Hei, Kihyun.."
Kihyun terasa familiar dengan suaranya, itu adalah suara Jennie

"Shownu ada bercerita kepadaku, kalau koordinasi jangan dia terus yang mendatangimu..
.
.
.
.

Nunu 😘
Terakhir dilihat 17.54

Kamu marahkah sama aku?
17.43

Aku gamarah, aku cuma
gasuka sama sifatmu aja
17.45

Ada apa ini?
.
.
.
tbc

Note: ayo dukung terus cerita ini, vote jika suka dan tidak usah dipaksakan jika tidak suka. Author sayang kalian semuaa

Next Episode
S

eptember 1, 19.00 KST

[Complete] Rightfully (ShowKi)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang