konsultasi diri

7 1 0
                                    

“Yakin baik-baik saja?”

Aku lelah, dengan orangtua ku?
Bukankah itu dilarang?

Aku ini pendosa, bukan?
Mengatakan lelah akan sikap mereka.

Tolong,
Tuhan kuatkan aku
Berikan aku penawar-Mu.

Rasanya sudah mencekat di kerongkongan
Sudah tidak bisa membendung luapan
Airnya sebentar lagi jatuh
Beriringan dengan tubuh yang rubuh

Aku tersenyum. “Er-rrrr ku rasa begitu?”

“Syukurlah, setidaknya kamu bisa bercerita denganku.

Kita ini tidak bisa dipisahkan, ingat itu. Jangan bersedih sendirian, Dia akan mendengarkan kita, bukan?”

Senyum dari depanku tersenyum kala aku juga membuat senyuman yang sama.

“Cerita padaku juga, si bayanganmu.”

(a.m)

the last sentence; goresan halusTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang