MewGulf: Set Fire to the Rain

11.3K 1K 137
                                    

Well, Author belum biasa update cerita apapun. But malam ini, entah kenapa Author jadi pen cuap-cuap dikit soal MG hehe..

Gapapa ya, yang penting kan update :D

.

.

.

Ini bukan lagi tentang batu dan air. Tapi tentang Api dan Air 😊.

Saat pertama kali yang Author lihat dari diri Gupi adalah elemen api

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.


Saat pertama kali yang Author lihat dari diri Gupi adalah elemen api. Sedangkan P'Mew adalah air. Oke, mereka adalah dua elemen berlawanan yang uniknya punya cara tersendiri untuk saling melengkapi.

Gupi dengan jiwa optimisnya, bersemangat seperti api, selalu jujur, penuh dengan kejutan dan berterus terang. Seperti api, yang memberikan dampak nyata jika tersentuh olehnya, Gupi lebih suka melakukan tindakan secara langsung daripada berbicara. Namun dari tindakannya itu, terkadang dia tidak sabaran dan ceroboh (clumsy). Juga, elemen api adalah elemen yang menyukai kebebasan. Seperti api yang memakan habis sesuatu, ia tidak suka dikekang dan memiliki prinsipnya sendiri. Seperti api yang bisa merambat kemana saja, ia juga suka berpetualang dan mengalami hal-hal baru.

Disisi lain, elemen air P'Mew melengkapi sekaligus membendung sisi 'panas' dari si elemen api. Elemen air menenangkan dan memberikan pengertian. Seperti air yang menghapus dahaga seseorang, dia dapat membuat orang lain merasa lebih baik, mengayomi dan membuat mereka nyaman. Seperti air yang mengikuti bentuk wadahnya, P'Mew berusaha mengenali bentuk asli Gupi yang tidak suka dikekang dan memperlakukannya dengan seharusnya. Ketika perlakuan itu sudah sesuai, disaat itulah 'air' mulai dapat menjinakan sang 'api'.

 Ketika perlakuan itu sudah sesuai, disaat itulah 'air' mulai dapat menjinakan sang 'api'

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.
Behind The Scenes : MEWGULFTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang