Hujan

17 2 0
                                    

" kenan suka hujan,tapi kenan ga suka hujan buat kenan sakit "
Kenaya saputri
.
.
.
.
.

Kenan berada di taman,ia sedang terjebak hujan saat ini.

" andai ada kak pacar,pasti kenan ga kesepian " kenan bergumam sembari memandang hujan.

kenan diam,ia memikirkan kejadian yang pernah kenan alami di sini

mata kenan tertuju pada tempat ia dan abi pernah duduk bersama memakan es krim.

kenan berusaha memandang arah lain,tak sengaja dia menatap sosok yang ia kenal.

"kak mantan kok disitu sih ? "

kenan datang menghampiri abi yang tampak terjabak hujan

" kakak di sini juga ? "

abi diam,pasalnya ia bingung kenapa gadis ini masih saja mengganggu nya

kenan melihat baju abi yang basa kuyup.ia merasa tidak tega hati melihatnya

" baju kakak basah banget "

" pakai jaket kenan aja ya kak.jaket kenan warna coklat kok "

" oh iya " kenan menyodorkan syal nya kepada abi

" jangan lupa pakai syal biar anget "

abi mengambil jaket dan syal kenan.ia benar benar sangat membutuhkan barang tersebut.

" kakak pusing ya ? "

" kenan bawa minya telon nih.kakak bisa pakai aja "

kenan menyodorkan minya telon nya.ia memberikan minyak telon di tangan,leher,dan pelipis abi.

" kakak lapar ga ?"

abi mengangguk,karena saat ini ia benar benar lapar

kenan menyodorkan bekal nya kepada abi.

" dimakan kak "

"aku mau lanjut pulang dulu.kakak hati hati disini"

abi bingung,saat ini masih hujan tapi gadis ini ingin pergi.

" hujan "

"kenan suka hujan,tapi kenan ga suka hujan buat kenan sakit "

" jangan deketin hujan "

" Tapi tuhan takdirin hujan ketemu kenan hari ini "

" jangan di respon,biarin hujan jatuh"

" hujan emang selalu jatuh kak,indah tapi buat sakit"

" kenan permisi kak "

abi memandang punggung kenan yang mulai menjauh dari pandangannya.

satu hal yang abi tau,ternyata gadis ini memakai minya telon yang menjadi penghangat dan parfum nya.

♡♡♡♡♡

" mana tuh syal ? "

keno mananyai syal kenan pasalnya gadis ini tadi membawa syal

"kenan pinjemin kak manta "

"aelah mantan aja masih loh sayang ken "

" kita ga boleh jahat sama orang "

" cewek mah bebas "

" abang gimana sama rere ? "

" lancar dong "

keno menjawab dengan sangat antusias.

" bagus deh.kenan jadi seneng liat bangke sama sahabat kenan "

" dek,jangan lupa malam ini kita ada acara keluarga "

keno mencoba mengingatkan kembali kenan  karena memang mereka akan ada acara keluarga.

kenan menepuk keningnya
" ups.gue lupa bang "

" cepetan pulang " sambung kenan

" sabar napa , macet nih jalan "

♡♡♡♡♡♡

" mama....kenan pulang nih sama bangke "

" ma...keno yang ganteng udah pulang nih "

mama kenan datang,sunggu anaknya ini memang senang sekali berteriak

" mama lagi ngapain ? "

keno bertanya karena  mama nya tampak sibuk sekali

" lagi nari bang "

" masa nari di dapur.pakek acara bawak bawak terong lagi "

" uwaaaaa.....kenan juga mau nari dong "

keno pusing dengan kelakuan keluarga nya.ia memutuskan untuk mengambil makanan di kulkas.

" dek siap siap malam ini "

intan mengingatkan kembali kenan yang sedang mengganggu nya memasak

" kenan aja yang  diingetin.abang ?"ujar keno seakan kesal

" iya abang juga "

♡♡♡♡♡

" eh,masuk masuk"

intan,mama kenan menyuruh tamunya masuk.

" loh sendirian aja nih ?" tanya intan dengan ayu.

" sama ridho.tuh " tunjuk ayu

intan mengajak ayu dan ridho di masuk.

" nih kenalin keno.anak aku no 2 "

" ini keno yang dulu kalo ngambek suka ngangis ga berenti berenti kan ?
ucap ayuk seolah mengingat

keno malu,sedangkan kenan tertawa terbahak bahak

" dek,ga boleh durhaka "

" lucu aja ma "

" ayo duduk dulu "

Disinilah mereka,ayu,ridho,intan,kenan,dan keno.mereka duduk di meja makan.

" sorry nih,anak ku terlambat "ucap ayu tidak enak

" ga masalah,dokter memang lagi sibuk sibuknya "

"kadang ga punya waktu tan buat aku sama ayu " ucap ridho

" permisi , maaf nih rendi telat "

seorang lelaki datang,dengan jas dokter yang masih ia sandarkan di punggungnya

" te,maaf rendi telat lagi "

rendi meminta maaf dan menyalimi mama kenan

♡♡♡'♡'♡♡♡

"hah !? demi apa pun kenan di jodohi ?"

kenan teriak histeris karena mendengar kenyataan bahwa ia akan di jodohi dengan dokter

" aku setuju pa "

rendi menyetujui perjodohan ini.tapi kenan masih tidak percaya

" kenan masih mau fikir fikir lagi "

"fikirkan sampai benar benar puas " ucap rendi dengan nada dinginnya.

3600 SEKONTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang