Pengenalan + Cast

45 16 9
                                    

Ini cerita murni dari saya sendiri yahh. Kalo ada kesamaan nama, cast, latar, dll hanya kebetulan saja.

Semoga suka❤️
Jgn lupa klik vote⭐

1. Syaqila Azalea Rika.
  Gadis berhijab yang cantik, cerdas, ramah, dan dingin.  Kehidupannya gelap namun ia tutupi dengan senyuman. Syaqila akan sedikit bar-bar jika berada di dekat Alina. Ingat!! Hanya dengan Alina saja. Jika dengan orang lain yang asing baginya, Syaqila akan terlihat diam, ketus, bahkan dingin. Dan ia pasti menggantikan bahasa gue-elo menjadi saya-anda.

Syaqila memiliki satu sifat yang tidak dimiliki orang lain. Ia akan mengingat orang yang berbuat baik padanya. Mungkin hanya sepele, namun sangat berarti bagi sosok Syaqila. Kalian mesti tahu jika Syaqila tidak akan pernah mau melepas hijabnya. Syaqila memiliki trauma jika hijab yang selalu melindungi kepalanya itu ia lepas di tempat umum.

Pasti kalian merasa aneh, kenapa di prolog Syaqila nggak dingin? **Syaqila dingin jika bersama orang asing.

Berikut cast dari Syaqila Azalea🌼

Berikut cast dari Syaqila Azalea🌼

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.


2. Alina Valencia.
Sahabat Syaqila dari SMP. Sebenarnya sih tidak hanya sahabat, Alina adalah anak dari adik ayah Syaqila. Bisa diartikan jika Alina merupakan sepupu Syaqila. Jadi hal ini yang membuat Syaqila bisa semena-mena dengan Alina. Walaupun sekedar bercanda.

Alina memiliki wajah yang cantik, postur yang ideal, ekspresi yang selalu ceria, namun lemah dalam mengingat. Alina memang tidak sepintar Syaqila, namun ia memiliki bakat yang bisa dibilang sangat amazing. Alina merupakan seorang penari. Namun jangan salah, Alina tidak pernah melepas jilbabnya saat menari. Hal ini yang menjadi pembeda antara Alina dengan penari lainnya.

Berikut cast dari Alina Valencia 🌼

Berikut cast dari Alina Valencia 🌼

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.


3. Erico Adelard.
Di prolog saya belum menyebutkan tokoh Eric. Eric ini merupakan ketua geng sekolah yang sangat disegani. Sifat beraninya membuat orang yang melihat pasti geleng-geleng kepala. Erico tidak segan membunuh orang yang menggangu kehidupannya dan orang didekatnya. Bisa dibayangkan betapa mengerikannya Erico jika sedang marah.

SYAQILA AZALEATempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang