Prolog

85 3 0
                                    

Sesulit apa perjuanganmu, Seperfect apa dirimu. Kalau belum beruntung ya... Harus sabar dan terus maju.

Hanya bisa termenung dengan keajaiban ini, cewek pemalas yang penuh keberuntungan sepertiku. Aku Miajeng Putri, cewek malas yang penuh ambisi dan nekat asal Surabaya. Aku baru sampai di London, dan aku gak nyangka akan nekat cari kerja disini. Hanya berbekal ilmu, kemahiran Bhs. Inggris dan uang yang cukup untuk setengah tahun.

"Semua dokumen udah lengkap, sekarang tinggal kasih surat lamaran keperusahaan." Kataku penuh semangat.

Seru banget di luar negri, aku bisa jalan dan naik kendaraan umum dengan bebas. Kalau di Indo hanya bisa nunggu dianterin atau gak nunggu ditebengi temen. Oke! disini gak ada keluarga, gak ada siapapun yang aku kenal, dan sekarang mulai hidup baru yang lebih bermakna tanpa tergantung sama orang tua lagi.

"Excuse me, saya mau taruh surat lamaran pekerjaan." Kataku kepada mbak mbak resepsionis.

"Iya silahkan. Anda bisa langsung interview."

What??? Aku gak ada persiapan untuk interview. Tenang Mia, kamu harus semangat, harus dapat kerja. Bismillah...

Interview berlangsung

"Orang Indonesia?" tanya om om tampan.

"Iya,"

"Kenapa jauh-jauh cari kerja diluar negri? Indonesia jauh membutuhkan banyak tenaga kerja," tanya om tampan.

"Saya ingin pengalaman baru yang gak saya dapat di Indonesia." Jawabku mantap.

"Kamu cantik, manis. Emang gak masalah kalau cuma jadi karyawan biasa?" kata om tampan dengan tatapan genit.

"Saya cuma lulusan SMK, diterima jadi karyawan biasa disini aja udah bersyukur. Lagian apa hubungannya pekerjaan sama wajah cantik." Jawabku tegas.

(Kayaknya om om ini mesum deh, serem bangett..), batinku.

"Oke, kamu besok bisa masuk buat training selama 3 hari. Kalau trainingmu bagus, kamu bisa tanda tangan kontrak kerja."

"Saya akan melakukannya dengan sangat baik, terimakasih," balasku seneng.

"Saya sendiri yang akan awasi training kamu, besok temui saya disini,"

"Oke Sir, see you tomorrow. Excuse me." Balasku meninggalkan ruangan dengan sopan.

Lega sekali saat meninggalkan ruangan, gak disangka aku bakal training. Semoga aku bisa kerja diperusahaan ini, Burberry Group termasuk perusahaan yang sangat bagus. Ya Allah semoga Duhaku gak sia-sia. Aamiin...

◐◐◐Akhir dari Zona Nyaman◑◑◑

Yukkk kita keluar zona nyaman dulu...
Semoga kalian suka♥
Yang penasaran segera next⇨⇨⇨


Thanks for Reading😘
Minggu, 12-07-20

Akhir dari Zona Nyaman (TAMAT)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang