Apa yang lebih buruk dari menilai orang sebelah mata?
Begini,
Perihalnya masa lalu seseorang itu bukan milik kita.
Terkadang ada orang yang menilai orang lain hanya dengan melihat masa lalunya, padahal itu hal yang tidak adil menilai seseorang hari ini dari masa lalunya.Sehebat apapun masa lalunya,
Seburuk apapun masa lalunya,
Lahir dikeluarga seperti apa?
Tetap saja ketika menengok kebelakang itu hanya menjadi sebuah pelajaran yang berarti dan harus dihargaiBukan tidak boleh menilai orang dari masa lalunya, hanya saja karena ada perjalanan dimasa itu kita tidak merasakan berada diposisi itu.
Menghargai masa lalu juga penting, perihalnya banyak sekali orang yang tidak nyaman ketika sebuah masa lalunya dikaitkan dengan apa yang terjadi hari ini.
Jadi setiap bertemu orang baru hal itu yang harus sangat kita hargai.
KAMU SEDANG MEMBACA
Sedikit Saja: Tentang Penantian & Rasa-rasa Terbengkalai
RomanceSedikit saja bercerita tentang yang dinanti dan terbengkalai.