terik matahari hari ini seperti ingin membunuh ku, aku sedang dalam kegiatan cheers tengah hari ini. Tentu saja bersama key dan bi, biasanya kegiatan cheers hanya kami lakukan pada hari jumat dan sabtu, karna adanya lomba bulan ini jadinya kami akan disibukkan dengan kegiatan ini minimal 3 kali seminggu.
setelah latihan kurang lebih 2jam kita diperbolehkan istirahat, diperbolehkan istirahat bukan berarti bebas, kita hanya boleh istirahat di dalam ruangan ini aku yang pening lewat kepalang akhirnya izin untuk pergi ke toilet untuk membasuh wajah.
"key kira kira kita menang ga ya lomba kali ini?" pertanyaanku untuk mengisi perjalanan ke arah toilet
"kalo gue yakin si menang, secara kita kompak banget trus kita termasuk gesit juga dan ditambah baju cheers kita kan udah newmode" jawabnya dengan nada pasti
"pala lu newmode, ngomong-ngomong baju cheers, gue kan belum ngambil tu baju" sadar ku
"ya ambil lah susah amat, sekalian pendekatan sama skala" jawabnya yang disertakan dorongan untuk pintu toilet.
aku tidak menghiraukan sama sekali 4 kata terakhir yang terlontar dari mulut key, menurutku itu tidak ada gunanya, sebenarnya pun aku bingung aku siapa, skala siapa, kita dalam satu ikatan yang tidak pasti.
latihan slesai*
ketika aku berjalan melewati koridor sekolah yang kebetulan melewati ruangan osis aku melihat rossandic duduk di bangku panjang dan aku menyapanya dengan segaris senyum, lalu dia nampak membalasnya. Naas nya baru dua langkah aku melewati ruangan itu nama ku terpanggil oleh guru kesiswaan yang mengajakku berbincang mengenai kegiatan organisasi cheers yang aku pengang, dia bertanya sampai aku merasa jengah, bosan sampai akhirnya ada yang menyelamatkan ku dari posisi awkward inii, ya dia skala.
"permisi bu, zidny nya boleh saya pinjam, soalnya ada beberapa keperluan ekskul cheers yang ingin saya tanyakan" izinya dengan sopan
"ya silahkan, kalau begitu ibu mau lanjut mantau ekskul lainnya" jawab bu tari yang tak lain guru kesiswaan.
"skala sekalian ada yang mau gue tanya" sebenarnya aku melontarkan pertanyaan ini dengan gugup tapi aku berusaha untuk menutupi.
"apa" jawabannya hanya satu kata, tapi bisa bisanya pipi ku menahan senyum, sial
"baju cheers nya kapan jadi, bulan ini ada lomba" jawabku cepat
"baru tadi mas nya chat gue kalo bajunya udah jadi, jadi terserah lo mau ambil kapan" dia berkata sambil memasukan handphone nya kedalam saku
"hm kalo gitu kasih alamatnya ke gue ya, biar bisa gue ambil nanti bareng bianca" jawab ku sekenanya, sebenarnya aku tidak benar benar ingin mengambil berasama bi, karna yang aku harapkan adalah bersama skala.
ia jawab dengan deheman lalu tak lama ada kiriman lokasi."oke deh kalo gitu makasih ska" pamit ku lalu menyusul kearah lambaian keyfhaa dan bianca.
***********
sore ini kita bertiga kumpul di rumah bianca, tentu saja aku sudah izin.
rencananya ba'dah maghrib baru kita akan ke lokasi pembuatan baju.
selepas menunaikan ibadah maghrib kami prepare menuju lokasi yang dikirim skala tadi sore./
aku memasuki bangunan yang bisa disebut rumah namun dioprasikan sebagai kompeksi, setelah aku mengucapkan salam dan terdengar jawaban dari dalam lalu menpersihlakan kami masuk, lalu mas yang memperkenalkan namanya sebagai mas agung mengarahkan kita untuk ketempat pengambilan baju yang telah selesai dikerjakan.
*************
ya seperti yang aku bilang, belakangan ini kami disibukkan dengan kegiatan cheers dan tiba lah hari ini, hari perlombaan. Hari ini bukan hanya lomba cheers saja melainkan ada lomba basket dan volly ya tentu saja perlombaan cheers ini berlangsung karna adanya perlombaan basket hell kita dinilai menang atau tidaknya dilihat dari semangat dan kekompakan kita dan karna itu juga aku berharap tim basket dari sekolah ku menang agar kita dapat memboyong piala hari ini.
hari ini tim basket yang di utus adalah kelas 11 karna kelas 12 sudah banyak yang mengundurkan diri, eits tenang saja skala tetap ada disini sebagai panitia dan mc jika kita menang, ya semoga si.
soal baju aku akui aku memilih design yang terbaik karna design ini tidak terlalu norak dan terbilang elegan dan sangat cocok dipadukan dengan jersey basket sekolah kami yang bisa dibilang serasi.permainan ini berlangsung dengan skors unggul sekolah kami aku tersenyum dan mulai memimpin para member untuk memulai gerakan yang sudah satu bulan belakangan ini kami lakukan, dan yah aku merasa puas dengan perfom ku kali ini, senenarnya pun kali kali senelumnya cheers kita selalu menang walau tidak selalu juara 1 namun setidaknya kita selalu membawa pulang piala, namun kali ini aku sedikit risau karna beberapa koreografi tim cheers sebelah lumayan mirip dengan kami.
"kalo kita jadi yang kedua kalian jangan pada sedih ya" ucapku dengan nada hati hati
" ya sedih juga si ney tapi gapapalah kita udah ngeluarin semaxsimal mungkin, tapi gue yakin kita bakal bawa pulang piala yang itu " ucap bi sambil menunjuk piala yang berada di posisi tengah dengan bobot paling besar dan jangan lupa dia berbicara dengan seutas senyum sombongnya, dan diikuti sautan dan kekehan dari yang lain.
" gue juga berharapnya yang itu bi " timpah ku
ternyata kecemasan ku berujung kesalahan yang tidak berguna yang artinya kita hari ini berhasil menjadi yang nomor satu bahkan kita memboyong dua piala sekaligus yang tentunya satu lagi kepunyaan tim basket, aku sangat bangga dan lega.
" apa kan gue bilang ney, kita tuh emang basic juara " ucapnya sombong
" iya gausah diraguin lagi emang powernya " ucapku di sertai kekehan diakhir dan tidak lupa juga aku berterimakasih kepada tim ku hari ini, ya berkat mereka juga kami membawa piala yang kira kira kisaran beratnya sekitar 5 atau bahkan 6 kilogram ini dan aku juga berarti tidak salah memilih orang orang yang berada di kiri serta kanan ku sekarang ya karna memang ada eliminasi untuk lomba kali ini karna kita tidak membawa tim cheers hanya yang inti saja yang dirasa lumayan aktif.
tidak lupa memberi selamat kepada tim basket dan acara selanjutnya menyanyikan mars sekolah tercinta kami dan dilanjutkan dengan acara penutupan." lo selalu keren " kata skala sambil menjulurkan telapak tangannya
" makasih ska " balasku disertakan cengiran
" jangan lupa foto foto ya ayo buat dimasukin highlight ig kita " ucap keyy dengan triakan mungkin karna aku yang berada disampingnya hampir pengang.
sambil yang lain mengatur posisi aku dan ketua basket berada di barisan paling depan dengan posisi duduk sambil memamerkan piala yang kita raih hari ini dan disusul di sebelah kanan dan kiri kami perwakilan panitia sekolah yang pastinya ada skala dan beberapa guru, dan murid lain dibelakang berdiri secara tersusun dan ya sesi foto dimulai~
/
lelah ku dibayar dengan amat sangat mahal untuk hari ini, tadinya setelah berganti pakaian dan mengobrol sebentar dengan anak cheers lain aku akan pulang dengan memesan gojek mamun niat ku urungkan karna skala menghampiri ku dan berbicara bahwa sehabis ini aku tidak bisa pulang karna harus ada yang aku tanda tangani di sekolah semacam sertifikat kemenangan mungkin dan kalian tauu??!, aku bersama skalaa, yeay duduk di jok itu lagi akhirnya.
at school
" zidny kamu tolong kesini sebentar nak" ucap pak samsul sambil melambaikan tangan
" iya pak " ucap ku dengan sopan disertai anggukan
" kamu kan tulisannya bagus, karna tintanya abis jadi manual aja ya nulisnya " ujarnya disertai tatapan permohonan
" oke pak ini nama nama siapa aja pak? " tanya ku sambil menulis beberapa nama yang sudah aku ketahui
" ini nanti disini diisi nama panitia yang ikuta ya terus ini disini nanti nama pengurus basket dan cheers dan bawahnya sponsor ya ni " ucapnya sambil mengarahkan
beberapa anak telah menyebutkan nama lengkap nya namun ada yang terasa ganjil karna aku tidak tau nama panjang skala, baru saja aku mau memanggilnya namun ia datang dengan tangan yang dimasukkan kedalam saku clana
" skala a nya dua kenand pake d " ucapnya serta senyum yang terpatri dari bibir nya.
ah ingatkan aku jika ini masih di dunia.
⭐️⭐️⭐️

KAMU SEDANG MEMBACA
Sekala
Fiksi Penggemar" kal kangenn" " nanti ya neyy aku lg sm ocha " gue diduain apa gue yang selingkuhannya si