1. Pulang ke Indonesia

119K 8.2K 1.3K
                                    

Hai,

Gimana kabarnya???

Nggak kerasa ya kita kembali bertemu di cerita baru 😌

Semoga kalian suka yaa sama "RHEINNA" ini 🙆

Selamat membaca ❤

😈😈😈

📍London
🕛 06.28 waktu setempat

Tok tok tok...

"Wake up Queen!" ucap seseorang yang berdiri di depan pintu sebuah kamar

"Queen!" panggil seseorang itu

Tok tok tok..  Lagi-lagi ia mengetuk pintu tersebut.

Karena tak kunjung mendapatkan respon, maka ia memutuskan untuk langsung membuka pintu kamar orang yang dipanggilnya Queen itu.

Ceklek..

"Pantesan dipanggil nggak nyaut. Taunya masih molor nih anak ckckck" ucapnya sambil menggelengkan kepala saat melihat Queen yang masih meringkuk di balik selimut tebalnya sambil memeluk guling kesayangannya

"Queen.. Hei.. Bangun Queen! Udah jam 6 lebih.. Ayo sarapan!" seseorang itu berkata sambil menepuk pelan pipi Queen

"Eerrgghh.. Five minutes oma" ucap Queen kepada oma, seseorang yang membangunkannya itu

"No! Bangun sekarang! Come on!" seru oma

"Ayo Queen! Opa udah nungguin kamu di meja makan" lanjut oma karena Queen masih memejamkan matanya

"Sebentar oma" ucap Queen

"Sekarang Queen!" ucap oma dengan tegas menunjukkan ia tidak ingin dibantah

"Ck.. Yaudah Queen mandi bentar" ucap Queen yang terpaksa membuka matanya lalu segera ke kamar mandi

"JANGAN LAMA-LAMA!" teriak oma

"IYA OMA" balas Queen tak kalah berteriak

😈😈😈

15 menit kemudian

"Morning oma opa" sapa Queen menghampiri oma dan opanya yang sudah duduk anteng di ruang makan

"Morning Queen" balas oma dan opanya bersamaan

"Tumben nggak teriak?" tanya oma

"Males oma, masih ngantuk.. Hoaamm.." jawab Queen kembali menguap pertanda ia memang masih mengantuk

"Semalem tidur jam berapa?" tanya opa

"Jam 2 opa" jawab Queen

"Kenapa tidur jam segitu? Pantes aja kamu masih ngantuk" tanya oma

"Banyak kerjaan oma" jawab Queen

"Yaudah, kita makan sekarang yuk!" ajak opa yang diangguki oleh Queen dan oma

Selesai makan.

"Kamu nggak mau pulang ke Indo?" tanya opa

"Opa ngusir aku?" Queen malah balik tanya

"No, Queen. Opa nggak ngusir. Tapi gimanapun juga, daddy, mommy, sama Bara nungguin kamu. Mereka pengen kamu pulang ke Indo" jawab opa berharap Queen akan mengerti maksudnya

"Iya Queen. Mereka sangat merindukan kamu. Apa kamu nggak merindukan mereka?" tanya oma

"Tentu aku merindukan mereka oma. Tapi aku masih betah di sini dan aku nggak mau ninggalin oma sama opa" jawab Queen terlihat sedih

RHEINNA (END)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang