Select All
  • Teman Tapi Akad
    547K 37.5K 46

    Dulu waktu jamannya kuliah, Faleesha paling ogah berurusan sama Ganendra. Karena selain cowok itu omongannya sepedes cabe Carolina Reaper, gengsinya gede pula. Tapi hidup emang suka bercanda, mati-matian ngehindarin, eh.. ujungnya akad juga. -•-•-•-•-•-•-•-•- Teman Tapi Akad 2 (side story) sudah up yaa!^^

    Completed   Mature
  • DIHAPUS - Di Mimpi Tempat Kita Berjumpa
    738K 177K 45

    CERITA INI SUDAH DIHAPUS SEBAGIAN. Untuk baca lengkap, silakan membaca versi cetak yang bisa didapatkan di olshop kesayangan. Lima tahun yang lalu, Aurora Monika mengalami kecelakaan. Tubuhnya tidak banyak terluka, tetapi ada sesuatu di kepalanya yang membuat Monik mengalami lima hari koma. Kini Monik sudah pulih se...

    Completed  
  • 30 Hari Bersama Nana
    1.1M 114K 43

    [21+] Saking frustrasinya, Nana pernah berdoa, "Mau suami kaya raya, kerjaan mapan, punya rumah di mana-mana, Tuhan!" Doa itu terdengar. Ya, terdengar oleh pria yang sama sedang frustrasinya menjalani hidup. Tapi kenapa Tuhan memperdengarkan doa Nana pada pria bernama Brian-mantan kekasih temannya sendiri? Lelaki itu...

    Completed  
  • Not A Match
    1.2M 111K 22

    [Completed] No. 1 at Metropop on 23rd Feb 2020! Meet Nila, a 27 yo, single since born yang dijodohin sama Eyang-nya dengan, Reiga, a 32 yo, cucu dari teman di masa lalu Eyangnya. Nila percaya perjodohan ini enggak akan berhasil karena ia tahu Reiga yang tampan itu tidak akan tertarik padanya. Lagipula, Reiga juga sud...

    Completed  
  • sama rasa
    821K 121K 45

    Engga Lalitha dihadapkan pada pilihan untuk menjadi perempuan keren berdasarkan definisi sang mama atau memilih dengan caranya sendiri, salah satunya adalah dengan bersama kekasih yang berbeda 15 tahun dengannya. **** Engga Lalitha (22) merasa hidupnya tidak menarik. Ia tak seaktif teman-temannya, ia tak sepintar ora...

    Completed  
  • The Slimfit Theory
    2.3M 269K 40

    Cewek, 25 tahun, good attitude, cantik, modis, pintar-walau pun tidak setiap saat, pekerjaan keren, jomblo. Kata terakhir itu dijamin mampu menutupi beberapa kata bernilai positif di depannya. Di saat hampir semua teman wanita seumurnya sibuk mengurus suami dan anak, Rosie Nandiswara masih harus sibuk mengurus pekerja...

    Mature
  • Konstelasi Emosi
    1.2M 19.4K 9

    [The Wattys 2021 Winner kategori Chicklit] --- SUDAH TERBIT, tersedia di Gramedia Pengkhianatan, fitnah, dan ancaman mantan suami membuat Anjani terpaksa membawa buah hatinya, Dirandra, untuk hengkang dari tanah kelahirannya. Ia memilih untuk memulai kehidupan baru di St. Petersburg, Florida, kota di mana dahulu ia p...

    Completed  
  • Lalita's Diary
    199K 37.6K 37

    (Sudah tamat dan part masih lengkap). Lalita Paramita, gadis berusia 20 tahun yang sedang kabur ke Jakarta demi menghindar dari kekangan sang mama. Ia mau seperti Papa, tapi Mama mau putrinya mengikuti apa kata mamanya. Hingga ia dipertemukan dengan Yasa, sang wartawan foto yang sempat menolongnya ketika ia terjebak a...

    Completed  
  • Amiko, Te Amo!
    295K 47.7K 35

    [21+] "Will you marry me?" Kalimat lamaran itu muncul di depan patung kepiting raksasa, Fisherman, San Francisco. Panas hati karena melihat foto mantan calon suami yang bermesraan dengan kekasih barunya di akun media sosial, Mei bersumpah harus membalasnya hari ini juga! Brian harus menyesal karena telah membatalkan...

  • My Boss and I [Completed]
    93.5K 6.6K 12

    Laras adalah fresh graduate yang baru saja diterima di sebuah start up company. Dia bertemu dengan Krishna, bosnya yang super menjengkelkan. Kehidupan Laras jungkir balik karena perilaku Krishna. Sementara Ardi pacar Laras tidak banyak membantu, Laras harus berjuang sendiri menghadapi bos dan lingkungan pekerjaannya...

    Completed  
  • 456
    1.1M 141K 55

    Carita, seorang penyintas kekerasan seksual ingin terbebas dari luka masa lalunya setelah delapan tahun mencoba untuk sembuh. Akankah keinginan Carita dapat segera terwujud dengan ia mengizinkan Pradna membantunya? **** Carita adalah seorang recruiter di Elephant Star Corp. yang pernah mengalami pemerkosaan delapan t...

    Completed   Mature
  • FATAMORGANA [COMPLETED]
    564K 55.7K 36

    " She's a troubled girl." Dewa " He is a psycho-stalker!!" Nala Dewa, siswa beasiswa kelas tiga SMA Angkasa yang mempunyai segudang prestasi dan selalu menempati ranking satu. Dia adalah panutan. Kebanggaan para guru. Permata SMA Angkasa. Baginya, tidak ada yang lebih penting daripada ibu dan adik-adiknya. Maka ketika...

    Completed  
  • ENTWINED [COMPLETED]
    1.8M 138K 51

    "Kamu melepaskanku dan aku melupakanmu. Itu wajar." Mana berhak Nala menyebutnya 'mantan'? Kata Jess, bertemu mantan adalah salah satu hal tersulit yang akan ditemui dalam hidup. Oh bukan! Mana berhak Nala menyebutnya mantan? Lebih tepatnya bekas-orang-yang-pernah-berarti-dulu-sekali. Lagipula, dirinya sudah mempunyai...

    Completed  
  • The Stepsister [Completed]
    499K 37.2K 42

    Lelana Gunadi Gadis 18 tahun. Anak dari Sinta Gunadi, artis kawakan yang meninggal dunia karena kanker. Kecantikannya membuat siapapun berpaling, namun ketika dia mulai berbicara tidak ada satupun laki-laki yang sanggup menanggapi mulut pedasnya. Lelana membenci semua mahluk kecuali dua sahabatnya dan juga calon ayah...

    Completed   Mature
  • 7th Anniversary
    2.7M 310K 41

    Sairish Hasya adalah seorang wanita yang begitu mencintai suaminya, tapi harus berusaha mengikhlaskan rumah tangganya karena tidak mendapat restu ibu mertua semenjak awal pernikahan. *** Awalnya Sairish pikir, hidupnya akan sempurna ketika dia dapat bersama dengan pria yang sudah lama ia cintai. Namun, enam tahun berl...

    Completed  
  • Temporary Fix
    635K 79.6K 51

    He was her past, her present, and her future. And he's gone... Kehilangan tunangan yang juga kekasihnya sejak bangku SMA, Kaniss memutuskan untuk pindah ke Bali demi mencari ketenangan batin. Semuanya dia tinggalkan, termasuk profesinya sebagai seorang dokter. Kemudian dia bertemu Fathir, pria yang terpaksa dirawatnya...

    Completed  
  • Collided
    2.5M 232K 73

    Kaniss sudah move on. Nama Ezra sudah tidak ada lagi di dalam kamusnya. Semua sudah baik-baik saja. Kaniss baik-baik saja. Tapi rupanya, kisah mereka belum mencapai chapter akhir. Ketika Bali menjadi saksi pertemuan mereka yang berujung luka, kota New York menjadi saksi pahit manis hubungan mereka. Di sana Kaniss meny...

    Completed  
  • Dark Times (Adult Content) [Available On Google Books]
    3.4M 85.7K 17

    FINISHED - unpublish sebagian - . Jere, 30 tahun, senior associate di sebuah firma hukum ternama; tampan, mapan, dan harusnya sudah bertunangan, kalau saja pacar (dan adiknya) yang sudah tinggal bersamanya (dan dibiayainya) tidak tiba-tiba hilang begitu saja, justru ketika dia berniat menjadi pria yang lebih baik dan...

    Completed  
  • (Soul) Mate
    1.2M 118K 39

    Aleah sulit menerima keberadaan sang tunangan yang sering menyebabkan hari-harinya porak-poranda, jadi dia mengusahakan 1001 cara agar perjodohan butanya dengan Darwin dibatalkan. Sayangnya, itu justru berakhir menyakitkan untuk dirinya sendiri. *** Aleah, staf marketing kantoran, tiba-tiba diminta menelepon anak kera...

    Completed  
  • DIHAPUS - Tentang Kita yang Tak Mengerti Makna Sia-Sia
    2.9M 456K 48

    PART 21 - EPILOG SUDAH DIHAPUS - TERSEDIA VERSI CETAK DAN DIGITAL DI GOOGLE PLAYBOOKS. Di usia 28 tahun, Nana kehilangan pekerjaan. Kantor tempatnya bekerja selama lima tahun terus menerus merugi dan akhirnya gulung tikar. Kabar buruknya, kantor bahkan tak sanggup membayar gajinya selama tiga bulan terakhir, apalagi m...

    Completed   Mature
  • Meet Cute
    319K 38.7K 21

    Victoria adalah cewek yang hopeless romantic. Selalu berharap bahwa suatu hari bisa mengalami momen 'meet cute' seperti di film rom-com. Dan ketika meet cute itu terjadi, apakah akan seperti di film-film rom-com juga? Berakhir dengan happily ever after?

    Completed  
  • komitmen butuh waktu
    622K 58.1K 22

    Ladies, coba tanya sama pasanganmu, sebenarnya hubungan kalian itu mau dibawa ke mana? Jangan-jangan, yang berkomitmen untuk ke tingkat serius cuma kamu aja, dia mah santai. Karena katanya, pada akhirnya, cuma waktu yang bisa membuktikan laki-laki itu berkomitmen atau enggak.

  • The Dating Game [Segera Terbit]
    1.3M 22.4K 9

    Emma and Kemal shared a brief of history together. Lima tahun yang lalu, keduanya pertama kali bertemu, dengan chemistry yang bahkan bisa dilihat oleh orang yang menutup mata. Lima tahun kemudian, takdir membuat keduanya kembali menghabiskan waktu bersama, di bawah sinar matahari musim panas Eropa Selatan. Can they...

    Completed  
  • Rengat (Bisai #1) | ✓
    884K 115K 25

    Mikaela Soerjodiningrat adalah mitos; tercipta akan kepercayaan yang ingin dilihat orang tanpa terbuktikan kebenarannya. Berbagai rumor berseliweran mengelilingi gadis itu. Mulai dari rumor bahwa dia sering menghangatkan ranjang banyak lelaki, bahwa dia tak pernah dianggap sebagai anggota keluarganya sendiri, dan bahw...

    Completed   Mature
  • Fit and Proper Test (SUDAH TERBIT)
    1M 51.4K 15

    "Cari pasangan hidup ya nggak boleh asal. Penginnya nggak ada penyesalan dan satu untuk selamanya, kan? Disusun dong Fit and Proper Test-nya. Kriterianya harus jelas dan terukur". Celetukan papi Anggun waktu mereka berkumpul di rumah Eyang terus berputar di kepala. Apalagi dia punya target menikah sebelum usia 28 tahu...

  • Beda Cerita
    718K 108K 40

    Bora merasa keberadaannya disembunyikan sebagai istri Gharda, seorang penyanyi terkenal di Indonesia. Dengan semua kesalahpahaman yang terjadi, pertengkaran demi pertengkaran tak mampu dielakkan. Apakah perpisahan memang jalan terbaik untuk mereka? *** Bora Beyulian merasa dirinya disembunyikan dari publik sebagai ist...

    Completed  
  • Chasing Upik Abu
    2.6M 420K 37

    Masalah seperti menjadi bagian tak terpisahkan dari hidup Anjani beberapa tahun terakhir. Ayahnya yang belum lama meninggal dunia ternyata punya anak yang sudah remaja dari perempuan lain. Ibunya menderita berbagai komplikasi dari penyakit diabetes yang dideritanya sehingga berlangganan dengan rumah sakit, dan banyak...

  • Beda Frekuensi
    488K 61.4K 23

    "Kalian kan segala hal berbanding terbalik, kok bisa cocok sih." Yang satu perhitungan, yang satu kelewat dermawan. Yang satu jago merayu dan modus, satunya nggak ngerti cara melawan. Piye iki?

  • Jungkir Balik Dunia Ocha (Selesai)
    9M 791K 60

    Dealocha Karin, mahasiswi yang dijuluki sebagai dewi kampus karena kecantikannya, harus menyimpan rahasia tentang statusnya sebagai istri seorang Tyaga Yosep, seorang pejabat DPR demi menghindari gosip yang tidak diinginkan. *** Dealocha Karin, seorang mahasiswi yang terkenal sebagai Dewi Kampus ternyata telah menika...

    Completed  
  • Mantan Kakak Ipar Rasa Pacar
    18.1M 627K 50

    Selama hidupnya, Hana belum pernah benar-benar jatuh cinta. Hingga suatu hari ia bertemu Tama, laki-laki yang sudah pernah menikah, lalu bercerai, dan sama sekali tak berniat menikah lagi. Keduanya bertemu lalu jatuh cinta. Sayangnya ada satu kendala. Tama adalah mantan kakak ipar Hana. **** Hana seorang mahasiswi DKV...

    Completed   Mature