berawal dari dia yang hanya bisa mengagumi dalam diam, dan hanya mampu mengungkapkan semua perasaannya lewat tulisan. basmalah alizaa gadis cantik yang berhasil membuat si dingin raden rakha dirgantara mengajaknya pada sebuah hubungan taaruf hubungan dimana ini atas dasar cinta juga ibadah, jawaban dari allah atas doa yang selama ini rakha sematkan dalam sholat sepertiga malam setelah mengenalnya. bagaikan mimpi buruk di siang bolong, bagi seorang raden rakha saat mengetahui gadis yang dia cintai harus mengalami kejadian yang ingin merenggutnya dari kehidupannya, cinta mereka mulai diuji, lebih tepatnya untuk dia sang laki laki yang mala cintai, akankah rakha akan mempoligaminya? " ini kisah dan buku harian, buku dimana penuh dengan ceritanya ( mas raden ) " basmalah alizaa