SCORPIO
Dalam zodiak, Scorpio adalah zodiak paling intens. Zodiak kalajengking ini gak mudah untuk jatuh cinta. Namun, ketika ia sudah benar-benar yakin dengan perasaannya, siap-siap kamu bakal dihujani berbagai perhatian darinya.
SISI GELAP PERCINTAAN SCORPIO
Sebagai pribadi yang sangat misterius fase yang menakutkan bagi Scorpio dalam cinta adalah saat harus tinggal bersama dengan pasangan. Kamu harus benar-benar memastikan bahwa hubungan kamu dipenuhi dengan kepercayaan, baru kamu akan percaya untuk tinggal bersama pasangan dan menghabiskan waktu kamu dengan dia.Sifat Zodiak Scorpio (23 Oktober-22 November)
Lambang: Kalajengking
Elemen: Air
Planet: Mars
Batu: Topaz, Opal
Mineral: Besi
Warna: Ungu
Nomor Keberuntungan: 2, 9, 16, 27, 32, 47
Aroma Keberuntungan: Lada Hitam, Kopi, Kayu Pinus, Bunga Sedap Malam
Bunga Keberuntungan: Tumbuh-tumbuhan yang berduriDalam membahas sifat 12 zodiak lengkap, Scorpio tentunya juga memiliki sifat yang sangat berciri khas. Zodiak yang melambangkan kalajengking ini disebut memiliki sifat yang sangat dekat kaitannya dengan kreativitas. Tidak hanya itu, Scorpio juga memiliki keinginan yang kuat, kemewahan, punya stamina serta daya sensual yang tinggi, hingga memiliki bakat menyembuhkan.
Meski begitu, Scorpio juga ternyata mudah sekali cemburu, suka membinasakan diri, hingga fanatik. Untuk kategori, Scorpio masuk dalam kategori tetap, yakni termasuk zodiak yang stabilitas, ketabahan, ketahanan, dan kesempurnaan.
Zodiak yang terkenal bergairah dan terlihat serius ini memiliki tekad dan kepercayaan diri yang cukup tinggi. Scorpio termasuk dalam zodiak yang terbilang dermawan memberikan swipe right, dengan menduduki peringkat ketiga. Namun, mereka memutar permainannya dengan menjadi salah satu zodiak paling lama dalam membalas chat. Seperti Taurus, Scorpio juga suka mengirimkan Hey Babe GIF kepada matchmereka, serta menyukai lagu Sunday Best saat weekend sembari swiping around.
Zodiak paling cocok untuk Scorpio: Virgo, Aries, dan Pisces.
KEHIDUPAN SEKS SCORPIO
Kehidupan seksual pada zodiak ini sedikit kompleks. Mereka memiliki ekspresi yang berbeda, tergantung ke arah manakah perkembangan percintaan Scorpio. Beberapa menyukai kehidupan seks yang penuh powerhingga berani melanggar hal tabu, di sisi lain beberapa sangat mengontrol kehidupan seks dengan menjaga frekuensi bertemu.
Apapun sifat mereka, Scorpio menjanjikan komitmen dan intensitas di ranjang. Mereka provokatif, tapi bagi Scorpio kehidupan seks mereka merupakan hal personal yang tidak dapat dibagi-bagi kecuali kepada pasangannya.
Hal YANG DIBENCI SCORPIO
Scorpio paling benci pada harga yang mahal. Scorpio bisa sangat ngotot untuk bisa mendapatkan sesuatu dengan harga yang menurutnya layak dan pas. Scorpio tidak suka merasa rugi karena membayar terlalu mahal untuk sesuatu yang dirasanya bisa didapatkannya dengan lebih murah.HAL YANG DISUKAI SCORPIO
Suka kebenaran dan fakta.Menyukai teman-teman lama.Suka menggoda.Suka membuat impian-impian besar.
SISI UNIK SCORPIO
Keunikan Scorpio adalah mereka pandai menarik perhatian orang lain, bahkan tanpa mereka sadari. Kepribadian Scorpio yang misterius, dalam, dan intens, membuat banyak orang penasaran dan tertarik untuk mengenalnya. Padahal Scorpio kurang suka jadi pusat perhatian, kebalikan dari Leo.
Scorpio yang terhormat, Anda memiliki banyak sisi. Bagaimanapun, Scorpio sangat antusias dan sangat merindukan koneksi. Mereka adalah orang yang mungkin menjadi hantu dan bertindak seperti tidak peduli, tetapi mereka menangis di dalam hati. Intensitas dan semangat Scorpio mendorongnya untuk membangun kepercayaan yang tiada akhir dengan orang-orang terdekat.
SISI NEGATIF SCORPIO
Memang di dunia ini tidak ada yang sempurna, begitu juga dengan karakter masing-masing zodiak. Sisi negatif Scorpio adalah ia tidak mudah percaya dengan orang lain. Hal itu timbul karena Scorpio memiliki pribadi yangcomplicated, bahkan cukup misterius. Sikapnya tidak mudah ditebak oleh orang lain.
![](https://img.wattpad.com/cover/258181028-288-k340733.jpg)
KAMU SEDANG MEMBACA
KUMPULAN ZODIAK
Short Story-Berisi karakter, sisi unik, hal yang disukai dan hal yang dibenci tiap zodiak. ARIES: 21 Maret-19 April AQUARIUS: 20 Januari-18 Februari CANCER: 21 Juni-22 Juli GEMINI: 21 Mei-20 Juni CAPRICORN: 22 Desember-19 Januari LIBRA: 23 September-22 Oktober...