iqbaal tersenyum membayangkan nanti malam
"heii" ucap kak omen mengagetkan
iqbaal pun tersadar dari lamunan nya
"kaget!!!" jawab iqbaalkak omen terkekeh
"duh..deg deg an banget" wajah iqbaal terlihat resah
"woles man" jawab kak omen
"woles woles!" ucap iqbaal
"eh udah bilang bunda?" tanya kak omen
"ya udah dong!! dari dulu aku sering cerita soal dia ke bunda" jawab iqbaal
kak omen manggut manggut
***
iqbaal melirik jam di tangannya,sekarang sudah pukul 19.45,dia pun tersenyum
iqbaal masih menggunakan masker,topi,dan kacamata hitam
malam ini,semuanya akan tau kalo udin adalah iqbaal
"eh baal,nanti kamu pas di panggil,langsung naik aja ke panggung ya" ucap-bu andin
"iya bu,siap!!" jawab iqbaal
tak butuh waktu lama,acara pun di mulai,pembukaan di buka oleh ketua osis,iqbaal masih di belakang panggung
"kak,(namakamu) udah datang belum sih?" tanya iqbaal ke kak omen
"belum liat" jawab kak omen,matanya kesana kemari
"lagian tadi juga udah aku chat kak,supaya dia ke belakang panggung sebelum acaranya mulai" ucap iqbaal
"ini udah mulai tapi kok belum muncul juga ya" lanjut iqbaal mulai cemas"kakak telfon ya" jawab kak omen
iqbaal mengangguk mantap
kak omen pun menelfon (namakamu),berkali kali kak omen menelfon tapi jawabannya sama,no (namakamu) sedang tidak aktif
iqbaal berdecak
kak omen tampak berfikir
"kak gimana dong..,kalo ada apa apa sama (namakamu) gimana?" raut muka iqbaal sudah benar benar cemas
"kamu jangan kefikiran,kak omen sekarang ke rumah (namakamu) deh" ucap kak omen
iqbaal mengangguk
"iya kak"kak omen pun pamit kepada iqbaal untuk ke rumah (namakamu)
***
beberapa menit kemudian kak omen pun sampai di depan rumah (namakamu),buru buru dia mengetuk pintunya
tok tok tok
tak berselang lama,pintu pun terbuka,memperlihatkan ibu dari (namakamu)
"eh,inii em omen ya?" tanya mama nk
"iya bu" jawab kak omen
"ada apa?" tanya mama nk
"ini bu,(namakamu) nya ada?" tanya kak omen
"udah berangkat tadi ke acaranya iqbaal" jawab mama nk
kak omen terkejut
"loh? gak ada bu,gak ada di acara""loh..itu anak kemana ya" ucap mama nk
"udah coba di telfon?" lanjut mama nk"udah bu" jawab kak omen
"kayaknya si kakak ga kenapa napa deh,jangan cemas gitu dong" ucap mama nk
kak omen pun bingung
"nanti saya kabarin ya kalo ada kabar dari (namakamu),kamu juga kabarin ya" ucap mama nk
"eeee oke deh" jawab kak omen
"yaudah saya pamit dulu ya bu" lanjut kak omen"iya,hati-hati"
***
di tempat iqbaal
"kita sambut,ini dia..iqbaal!!"
iqbaal pun naik ke atas panggung
sedangkan yang tadinya histeris jadi diam setelah melihat siapa yang ke panggung
"LOH KAK! ITUMAH SI JAENUDIN!" ucap salah satu siswi
"GAES BENTAR!!! ATAU JANGAN JANGAN.." kali ini tari yang ngomong
"iya!! udin adalah iqbaal" ucap kak ketos
"BECANDA YE LU"
"silahkan di buka baal" ucap kak ketos
iqbaal pun membuka semua peralatannya
"hai semua!" sapa iqbaal ramahsemuanya langsung ber teriak histeris
"WOI JADI SELAMA INI!!"
iqbaal pun menjelaskan semuanya ke pada mereka
setelah penjelasan,waktunya break,harusnya habis break iqbaal akan...tapi mana? kenapa dia belum kelihatan juga
Iqbaal resah,tapi dia harus terlihat bahagia di depan semua comson,kalo tidak ya..selama ini usahanya sia-sia
tapi serius,fikiran iqbaal tertuju kepada (namakamu) saja
tak lama,kak omen pun datang dengan sedikit berlari
"mana kak (namakamu) nya?" tanya iqbaal
"kata mama nya udah berangkat" jawab kak omen
"atau ada sesuatu yang terjadi yah kak sama (namakamu)?" iqbaal sudah benar benar khawatir
"kata ibunya sih kayaknya si kakak ga kenapa napa deh,jangan cemas gitu dong" jawab kak omen dengan menirukan gaya bicara mama nk
"jangan cemas,pokoknya kakak bakal cari,kamu harus tetep nampilin yang terbaik yah?" lanjut kak omen"ini jadinya konsepnya ganti dong?" tanya iqbaal
kak omen mengangguk
"kamu nyanyi aja buat mereka""oke kak" jawab iqbaal
***
acara selesai jam 10 malam,sekarang iqbaal sedang berada di mobil perjalanan untuk pulang
iqbaal daritadi hanya melamun,dia tampak gelisah
"udah jangan kefikiran" ucap kak omen menenangkan
iqbaal menghela nafas berat
tiba-tiba nada dering telfon kak omen berdering
lamunan iqbaal pun buyar
"EH (NAMAKAMU),(NAMAKAMU)!" ucap kak omen
iqbaal pun segera mengambil handphone kak omen dan mengangkatnya
"NAM! KAMU KEMANA AJA?? AKU KHAWATIR"
"KAMU GAK PAPA?!""hust pelan pelan" ucap kak omen pelan
"kenapa?"
"tadi kak omen ke rumah loh!"siapa yang buka pintu kak?" tanya iqbaal ke kak omen,dengan berbisik
"mama nya" jawab kak omen
"mama kamu"
"kenapa gak datang?"jleb,iqbaal menyesal mengetahui jawabannya
dia meremas handphone kak omen cukup lama
"oh"
"besok bisa ketemu?""oke,di taman yang waktu itu jam 8 pagi"
"datang kalo mau tau"
"udah dulu" ucap iqbaal setelah itu mematikan telfon nya
"kenapa?" kak omen menyadari ada perubahan di raut muka iqbaal
"aku ceritanya nanti di rumah" jawab iqbaal
"oke"
TBC..
KAMU SEDANG MEMBACA
MY IDOL LOVE ME-IDR (END)
FanficStatus (namakamu) & iqbaal awalnya hanya sebatas idola dan fans Tapi sekarang?! seorang iqbaal dhiafakhri bisa mencintai (namakamu) yang hanya seorang fans? "nam,senyum dongg" "gak" "(namakamu) cantik deh kalo senyum" "bodo" "cara biar lo senyum gim...