| Catatan Penulis |

11 1 5
                                    

Halo!
Terima kasih sudah mengunjungi Buku Hitam Aksara. Alhamdulillah, work ini ditutup dengan 125 puisi yang diapit Praaksara dan Purnaaksara.

Meski Buku Hitam Aksara disudahi, mungkin nanti kalo aku pengen nulis puisi lagi, aku bakal bikin work baru, hehe...

Oh, ya, buat yang belum tau, Buku Hitam Aksara adalah kumpulan puisi yang berkaitan dengan work berjudul AKSARASYA. Cerita ini diikutsertakan dalam event Author Got Talent dari Penerbit Prospec Media.

 Cerita ini diikutsertakan dalam event Author Got Talent dari Penerbit Prospec Media

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Kamu bisa cari di daftar work aku, ya. Di Aksarasya, kamu akan mendapatkan latar belakang cerita dan hal-hal yang berkaitan sama puisi-puisi di Buku Hitam Aksara.

Jangan lupa mampir ke Aksarasya, ya! 😄

Terima kasih sudah menikmati puisi-puisi Buku Hitam Aksara. Semoga, selain menemanimu, ada makna yang lebih dalam yang kamu dapatkan dari puisi-puisi tersebut.

salam,
anisanza

Buku Hitam Aksara ✔Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang