Selamat membaca~
.
.
.
Malam ini Caca sedang berada di kamarnya sendirian. Dia melihat-lihat banyak foto yang mirip dengan nya."Kenapa bisa wajah dia sama seperti aku?"
"Apa aku kembaran nya dia?"
Caca menggelengkan kepalanya menghilangkan pikiran itu.
"Kata ayah juga aku di lahirin di rumah sakit, mungkin kebetulan aja kali ya"
Saat sibuk memandangi foto-foto tiba-tiba handphonenya bunyi. Caca mengambil handphonenya dan melihat, ternyata ketiga temannya. Caca langsung mengangkat panggilan vidcall tersebut.
'haii Caca' (Abel)
"Hai juga Abel"
'besok main yukk' (Clara)
"Tapi aku lagi gak di rumah"
'emang kamu dimana?' (Abel)
"Lagi di rumahnya orang yang waktu itu di cafe itu loh"
'hahh!'
'kamu ngapain di sana ca?' (Abel)
'berenang' (Clara)
'gak nanya lu, sorry' (Abel)
"Aku nginep di rumah kak Riana"
'ouhh, rumahnya bagus gak ca?' (Abel)
'waktu gua liat dari penampilan orang yang di cafe kayaknya sih holang kaya' (Clara)
'gak usah sok tau lu' (Abel)
"Hahaha. Rumahnya bagus banget, gede jaya istana"
'wahh besok kita boleh ke sono gak?' (Clara)
"Hemm.. nanti aku tanyain dulu ya. Masalahnya ada orang tua yang anggep aku anaknya, padahal anak aslinya udah meninggal. Jadi, aku di suruh tinggal di sini sebentar"
'ibu kamu tau gak?' (Abel)
"Ibu aku taunya aku main bareng sama kak Riana kaya temenan gitu. Tapi Dimas gak suka sama kak Riana"
'ouh gitu. Terus ayah kamu gimana? Sama gak tau juga?' (Clara)
"Iya sama, pokoknya semuanya gak ada yang tau"
'kok bisa gitu sih ca? Emang anaknya yang asli mirip kamu?' (Abel)
"Miripp bangetttt, kalian mau liat fotonya?"
Abel dan Clara mengangguk. Sedangkan Caca memencet kamera belakang dan memperlihatkan foto Ael.
'wahh mirip banget' (Clara)
'jinjahh, ottokehh' (Abel)
Caca kembali memencet kamera depan.
"Kalian lihat kan, makannya orang-orang sini pada ngiranya aku itu anak nya dia. Tapi kak Riana tau kok kalo aku bukan Ael trus siapa lagi ya,pokoknya yang tetep ngiranya aku ini Ael itu ibu kandungnya"
'nama orang yang mirip kamu itu Ael?' (Abel)
"Iyaa"
"Baby"panggil seseorang dari luar
'siapa itu ca? Kaya suara cewe' (Clara)
"Masuk mom"
Maria membuka pintu kamar sembari membawa segelas susu coklat hangat.
KAMU SEDANG MEMBACA
𝐅𝐚𝐦𝐢𝐥𝐲 𝟐?
FanfictionBerawal dari Caca yang sedang bermain aplikasi untuk mencari teman online. Lalu ada seorang perempuan mengirimkan sebuah pesan aneh. Dan ternyata seorang perempuan itu dia mempunyai seorang adik perempuan tetapi sudah tiada. Lalu saat melihat foto y...