#PENGENALAN TOKOH🧕👳‍♀️

338 192 68
                                    


Selamat membaca

"Aku mencintaimu karena Allah"

_______________________________

PENGENALAN TOKOh

Darulilmi

SALMA AZZAHRA ZANITHA seorang gadis yang sangat cantik. Ia mempunyai hidung yang mancung layaknya orang Arab dan kulit putih bersih. Ia adalah putri dari pemilik pesantren Darulilmi.

*M.FIKHRI MAHER GHIFARI

M.Fikhri Maher Ghifari yang akrab di panggil Fikhri. Ia adalah ustadz di pesantren Darulilmi yang memiliki paras yang tampan dari ustadz-ustadz lainnya. Selain tampan ia juga sangat baik kepada para santri. Tak heran banyak santri yang menyukainya.

*AQILA NURUL ADZKIYA

AQILA NURUL ADZKIYA yang di kenal dengan AQILA.
AQILA adalah sahabat Salma di pesantren Darulilmi.
AQILA adalah sahabat Salma yang paling emosian, suka debat dan suka makan. Ia memiliki postur tubuh yang pendek dan kurus. Ia juga memiliki lesung di pipi kanannya.

*SYIFA NURULITA AHMAD

SYIFA NURULITA AHMAD yang di kenal dengan SYIFA.
SYIFA adalah sahabat SALMA dan AQILA di pesantren Darulilmi. Syifa adalah sahabat Salma yang paling konyol dan bar-bar. Ia memiliki postur tubuh yang kurus dan tinggi.
Syifa adalah ketua asrama di pesantren Darulilmi.

*WULAN AGHNIA AL-MAHYRA

WULAN AGHNIA AL-MAHYRA yang di kenal dengan WULAN.
WULAN adalah Senior di pesantren Darulilmi sekaligus sahabat bagi SALMA, AQILA dan juga SYIFA.
Wulan adalah sahabat yang paling sabar. Ia juga yang paling rajin. Ia memiliki postur tubuh yang gemuk dan memiliki pipi chubby tak lupa dengan kulit putih.

*M.NAYEL ZAYN AL-GHIFARI

M.NAYEL ZAYN AL-GHIFARI yang di kenal dengan Gus ZAYN. Ia adalah kakak sepupu Salma. Gus Zayn adalah mahasiswa lulusan dari universitas Al-Azhar Mesir. Ia mempunyai paras yang sangat tampan layaknya orang Arab. Namun, ia sangat menyebalkan bagi Salma.
Namun, sangat dingin, cuek dan galak bagi santri lain.

______________________

Darunnajah


*M.NAUFAL EL-FAHREZA.

M.NAUFAL EL-FAHREZA yang di kenal sebagai Gus Naufal. Ia adalah putra pemilik pesantren Darunnajah. Ia adalah idaman para santri putri dan juga para ustadzah di pesantren.
Ia adalah gus yang sangat galak dan dingin kepada siapapun.

*ANGGINI AIZA PUTRI

ANGGINI AIZA PUTRI yang akrab di panggil Aiza. Ia adalah senior Salma di pesantren.
Aiza adalah ketua asrama Maryam 1.
Ia memiliki wajah yang cantik dan mempunyai gigi gingsul.
Sehingga saat ia tertawa ia semakin manis melebihi gula wkwk.

*YUNITA NUR RIZKIYAH

YUNITA NUR RIZKIYAH yang akrab di panggil Yunita. Ia adalah teman baru Salma di pesantren, ia adalah senior Salma.
Yunita sangat cerewet dan bawel dari teman-teman yang lain.
Ia memiliki tubuh yang tinggi dan kurus.

*VANIA KHAIRUNNISA AL-AYYUBI

VANIA KHAIRUNNISA AL-AYYUBI yang akrab di panggil Alya, ia adalah teman baru Salma di pesantren. Alya memiliki sifat yang sangat ramah.
Ia adalah teman sekelas Salma. Alya adalah santri yang paling rajin.

*SALSABILA AIDA NUR AFFIYYAH

SALSABILA AIDA NUR AFFIYYAH yang akrab di panggil Aida, ia adalah santri yang sangat bar-bar. namun, ia sangat sopan.
Aida memiliki postur tubuh yang tidak terlalu tinggi dan tidak terlalu gemuk.
Ia juga sangat cantik.

_____________________

Alkisah seorang gadis bernama Salma Azzahra Zanitha.ia adalah putri dari pemilik pesantren Darul Ilmi. ia melanjutkan pendidikannya di pesantren Darunnajah milik teman Abahnya.

Salma Azzahra Zanitha gadis yang akrab di panggil Salma. ia mempunyai paras yang cantik, hidungnya yang mancung dan memiliki bola mata berwarna abu-abu. Salma sangat di kagumi dan di hormati oleh seluruh santri Darul Ilmi. Bukan hanya parasnya yang cantik Salma juga sangat faham akan ilmu agama.

Salma mempunyai sepupu yang bernama M. Nayel Zayn yang akrab di panggil Gus Zayn. Gus Zayn adalah lulusan dari universitas Al-Azhar Mesir dan kini ia mengajar di pesantren Darulilmi.

Ia memilih untuk mengajar di pesantren om nya, karena ia ingin lebih dekat dengan keluarga Salma dan juga keluarga gus Zayn sekarang berada di Turki.

Maka dari itu gus Zayn memilih untuk tinggal di pesantren Darulilmi.

Keluarga gus Zayn juga memiliki pesantren, namun sudah ada kakak dari gus Zayn yang mengurus pesantren tersebut.
Namanya adalah ning Nana ia sudah menikah dengan gus Azro dan telah di karunia seorang putri yang sangat cantik.
Gus Zayn adalah sahabat gus Naufal saat ia di Mesir.

Gus Naufal adalah putra pertama dari Abah Yai dan umi nyai. Gus Naufal memiliki adik perempuan yang bernama Nabila. Ning Nabila sedang melanjutkan pendidikannya di pesantren Al-Basyariah 2.

Gus Naufal adalah putra pemilik pesantren DARUNNAJAH, ia di kenal sebagai Gus galak namun tampan di pesantren, terutama di kalangan santri putri.
Ia tidak akan segan-segan menghukum santri yang melanggar peraturan pesantren, baik itu laki-laki ataupun perempuan.


Ustadz Fikhri My Husband [On Going]Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang