5. Perkemahan

18 2 0
                                    

   Setelah selesai dari masa hukumannya Amanda pun kembali lagi masuk ke kampus, saat dia masuk kekampus mereka semua pasa mahasiswa di panggil ke lapangan kampus karena ada informasi yang akan di sampaikan.

   Mereka semua pun berkumpul di lapangan kampus setelah semua mahasiswa berkumpul rektor pun datang ke lapangan.

" baiklah disini saya menggumpulkan kalian karena ada informasi yang harus saya sampaikan ke kalian semua, disini saya akan mengadakan perkemahan untuk mahasiswa semester 3 " ucap rektor.

   Semua siswa semester 3 yang mendengar nya pun merasa senang dan sambil bersorak ria karena ini yang mereka tunggu tunggu akhirnya dari lama terwujut.

" saya harap tenang dulu dan kalian akan berangkat 3 hari lagi ke perkemahan dan akan dikawal dengan dosen kalian, ingat bawa seperlu kalian saja jika ada yang tertinggal barang pas dari oulang perkemahan kami tidak tanggung ya " ucap rektor.

" oke sip pak " ucap semua mahasiswa semester 3.

   Setelah mungkin sekitar setengah jam mereka di lapangan akhirnya mereka semua bubar dari lapangan dan kembali kekelas mereka.
   Tapi di kelas Amanda dosen sedang tidak masuk karena absen sedang sakit dan tidak ada dosen penganti jadi mereka bebas mau berkeliaran.

   Tapi tidak dengan Amanda, Amanda hanya duduk di kelas sambil membaca novel di hp nya dan disaat amanda lagi membaca novel tiba-tiba ada yang masuk kedalam dan ternyata itu adalah Jake sama Sunghoon.

   Disini sunghwoon mendekati Amanda dan coba mengobrol dengan Amanda begitu juga dengan Jake karena Jake merasa cemburu dengan Sunghoon yang mau mendekati Amanda dan mencoba basa-basi ke Amanda.

   Tapi Amanda tidak menjawab karena iya tidak mendengar perkataan mereka berdua karena Amanda menggunakan headset dan terlalu fokus saat baca novel.

   Setelah sekitar 20 menit Amanda membaca novel amanda pun langsung bangun dari duduknya dan pada saat Amanda hendak berjalan Amanda kaget karena di depannya ada kedua cogan alis Jake dan Sunghoon.

" astaga ya tuhan, kalian ini ngapain sih di depan gw mingir gw mau pulang " ucap Amanda.
" gw anter ya " tawar Jake.
" gk, gw bisa pulang sendiri dan gw juga gk pulang kerumah" tolak Amanda yang langsung pergi dari situ.

   Amanda pun langsung berangka pulang ke apartemen nya dan mereka berdua pun juga langsung ikut pulang. Sendangkan sedari tadi ada 2 cewek yang terus memperhatikan Amanda dari jauh dan seperti tidak suka kalau Jake dan Sunghoon dekat-dekat dengan Amanda.

Skip di hari perkemahan dan mereka semua lagi di bus dan Amanda, Sunghoon, dan Jake meraka di 1 bus yang sama

   Pada saat di bus Sunghoon dan Jake yang melihat disebelah Amanda ada bangku kosong dengan cepat Sunghoon langsung duduk di sebelah Amanda, dan Amanda hanya cuek.

   Saat di perjalanan Amanda merasakan ngantuk karena tidak tidur selama 2 hari 2 malam karena harus menuntaskan sesuatu akhirnya tertidur dan tidak sengaja tertidur di bahu Sunghoon.

   Sunghoon yang menyadarinya sedikit tersenyum dan memperhatikan Amanda sekilas.

   Setelah 3 jam perjalanan mereka pun sampai Amanda pun langsung sadar pada saat sadar Amanda kaget tertidur di pundak Sunghoon.

" eh maaf gw gak tau kalau ketiduran di pundak lu " ucap Amanda.
" hmmm ya gpp " ucap Sunghoon.

   Mereka semua yang ada di bus pun langsung turun dan membangun tenda di masing-masing tempat yang sudah di beritau sama pembina mereka semua.

   Selesai meraka pasang tenda mereka semua disuruh berkumpul untuk dibagi tugas lagi.

" baik disini saya mau 10 mahasiswa dan 10 mahasiswi untuk mencari kayu bakar kalian akan saya pecah menjadi 4 kelompok untuk mencari kayu bakar, dan disini sebelum saya sebutkan saya mau kalian yang maju " ucap pembina.

   Ada sekitar 9 mahasiswa dan 7 mahasiswi yang maju.

" hanya segini ini masih kurang baik saya akan tunjuk saja siapa orangnya, Agatha, Alexsa, Pricilia, Jake " ucap pembina.

   Setelah selesai semuanya dan kelompok terbagi mereka pun langsung berpencar mencari kayu bakar dan sisanya mereka membereskan barang agar rapi dan nyaman saat diliat.

Malam hari

   Seluruh mahasiswa dan mahasiswi berkumpul di tempat yang sudah ada tumpukan kayu bakar di tengah-tengah mereka semua. Di saat merka sudah berkumpul semua di tempat tersebut dan pembina langsung menyalakan api ungun dan seauai aba-aba mereka menyanyi dan ada beberapa yang membawa gitar mereka juga memaikan gitar.

   Saat pukul 21.00 tepat jam 9 malam mereka disuruh untuk kembali ketenda mereka masing-masing dan tidur. Karena tepat pukul 01.00 malam nanti mereka akan melajukan jelajah malam.

Pukul 01.00 malam

   Tepat pukul 01.00 malam mereka semua di bangunkan sama pembina.

" bangun kalian semua bangun " ucap pembina.
" hais kok di bangunin sih gw masih mau tidur " ucap Alex mahasiswa.

   Semua mahasiswa/siswi pun bangun dan di antara mereka semua masih ada yang sempoyongan dan ada yang tidak tidur sama sekali dan merka pun di bagi menjadi beberapa kelompok.






Bersambung..............................














Hai masih ada Yang nungguin gk nih moga aja ada ya maaf ya lama gk up nih cerita, maaf ya sebelumnya mimin selama gk up tuh mimin sibuk sama kerjaan mimin alhamdulillah mimin dapat rejeki tahunan.

Gimana nih keadaan kalian sehat kan semuanya semoga sehat ya.

Bye sampai jumpa di episode yg lain ya

Forbidden Love In Mafia WorldTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang