Sedikit bukan berarti lemah!
Kita tak perlu kemewahan
Untuk menjalin sebuah persahabatan
Cukup kesetia kawanan
Dan ada di saat saling membutuhkan.Kita yang jumlahnya hanya sedikit
Mencoba untuk bangkit
Dan merakit
Kebahagian di atas langit.Kita yang selalu diremehkan
Akan membuktikan
dengan semua keberhasilan
Yang akan kita gapai dimasa depan.Ingat kawan berjalanlah beriringan
Jangan saling meninggalkan
Apalagi saling menjatuhkan
Tapi Saling rangkulah dalam semua keadaan.Jangan hiraukan angin yang bersriwiran
Tetaplah tegak dalam pendirian.~tisa
Ciceuri,27 maret 2022

KAMU SEDANG MEMBACA
Katakita_
ŞiirBikinya sendiri❌ Bikinya barengan✔ ... Ini kata kita_ Yang tertuang dalam sebuah aksara Namun Ini tidak hanya sebuah kata Tetapi juga ungkapan rasa Yang sudah lama terpenjara di dalam dada Ini kata_ Menurut isi hati kita Bukan sudut pandang orang di...