Happy reading❤
Kini Aina sudah rapih dengan seragam yang melekat di badannya.
"mari kita turun kebawah"
Lalu Aina pun segera turun kebawah. Dan dibawah terlihat Bi Inah yang sedang menata makanan di meja.
"pagi Bi Inah" sapa Aina dengan tersenyum manis.
"pagi Non Aina, keliatannya seneng banget nih"
"hhhe"
"bi siapin bekel, aku mau sarapan di sekolah aja" ucap Aina
"oke bentar Non" ucap Bi Inah lalu pergi ke dapur untuk menyiapkan bekal.
Beberapa menit kemudian Bi Inah pun muncul dengan membawa bekel.
"Non, ini bekalnya" ucap Bi Inah sambil menyerahkan bekal ke Aina.
"makasi Bi"
"sama sama, Non Ai"
"yaudah Bi aku berangkat dulu, Assalamualaikum" salam Aina sambil mencium punggung tangan Bi Inah.
Lalu Aina pun keluar menuju parkiran.
"ayo Mang Ujang"
"ayo Neng" Aina pun segera masuk kedalam mobil
🌺🌻🌺🌻🌺🌻🌺🌻🌺🌻
Kini Aina sudah sampai di sekolah, Aina pun segera masuk kedalam kelas.
"pagi" sapa Aina
"pagi juga Ai" sapa balik Teman Teman sekelasnya. Aina pun tersenyum lalu duduk di bangkunya.
"pagi Bestiee" sapa Keysa
"pagi juga"
"kring kring kring"
"Good Morning, Anak Anak" sapa Mis Jeni
"Morning, mis"
"baik buka halaman 15-20"
"jadi blablablabla"
"kring kring kring"
"baik pelajarannya cukup sampai disini, kita lanjut minggu depan" ucap Miss Jeni sambil merapihkan bukunya.
"baik Mis"
Mis Jeni pun keluar.Kini semua Murid segera berhburan keluar kelas menuju kantin.
"kantin" ucap Sera
"ayo"
Kini mereka pun keluar kelas menuju kantin.
Sesampainya di kantin mereka pun segera duduk dan memesan makan.
Hingga ada seseorang yang menyapa mereka."misi, kita boleh duduk disini, soalnya bangku sudah penuh semua tinggal meja kalian doang yang belum penuh" ucap seorang pemuda dari arah belakang mereka.
KAMU SEDANG MEMBACA
AINA
Random"Kadang ingin menyerah dengan keadaan, tapi ujung-ujungnya hanya bisa menangis karena yang bisa dilakukan adalah berusaha tegar dan berharap keadaan berubah jadi lebih baik." Aina Putri Permata. Cerita hanya sebuah imajinasi Author Cover by: pintere...