Carina terbangun dari pingsannya, Carina mengerjapkan matanya berkali-kali karena cahaya lampu di ruangan itu sangat terang.
( Anggap lampunya nyala)
Carina berusaha mengingat apa yang terjadi, seingatnya Carina ada di tempat latihan menembaknya dan penyakitnya kambuh lalu ia pingsan.
Selang beberapa menit Carina melamun dia baru sadar dengan gadis yang menolongnya itu dan menyebutnya dengan Putri.
"Di mana gadis itu?"monolog Carina.
Selang beberapa menit kemudian Carina mendengar suara seseorang yang akan memasuki ruangannya itu. Carina baru sadar ternyata dirinya sedari tadi sedang dirawat di rumah sakit.
Suara seorang lelaki memecahkan lamunan Carina."Carina Bagaimana keadaanmu?"tanya lelaki tersebut.
"aku baik-baik saja dokter Rama"jawab Carina sambil tersenyum.
"Yaaaa!!, sudah kubilang beberapa kali panggil aku kakak Carina atau aku adukan kepada ayahku,"jawab Rama dengan wajah kesalnya.
"Ih kok gitu sih, ya maaf Carina cuma mau jahilin Kak Rama aja peace hehehe,"jawab Carina dengan mengacungkan dua jarinya sambil terkekeh pelan.
KAMU SEDANG MEMBACA
Carina Bellatrix ( Bisakah Aku Bahagia )
Roman pour AdolescentsCarina Bellatrix menceritakan tentang perjalanan hidup seorang gadis periang yang bernama Carina Bellatrix dan di temani oleh sahabatnya bernama Leo Rigel , awalnya kehidupannya berjalan seperti hari hari biasanya namun ketika ia menginjak usia 17 t...