"Bagaimana?" Pertanyaan yang Freya berikan untuk teman mungilnya ini, setelah dirinya balik dari kediaman keluarga Luciano.
Sementara Hayley yang mendengarnya pun langsung mendecak geram. Bagaimana tidak? Sistem keamanan yang ada dirumah Luciano ini sangat susah ditembus. Namun bagi dirinya ini, tidak ada yang tidak bisa diretas olehnya. Semua pasti ada celah untuk dirinya memasuki kemanan itu.
Setelah berkutat lebih dari satu jam lebih, akhirnya senyum cerah terpatri di wajah mungil milik Hayley. Yup, ia berhasil meretas cctv kediaman keluarga Luciano. Usahanya tidak sia-sia, satu jam lebih menurut dirinya itu waktu yang sebentar untuk dirinya meretas cctv kediaman keluarga ini, yang mana sistem keamanannya sangat sulit ditembus.
"Bagaimana?" Tanya Freya sekali lagi, setelah melihat senyuman dari temannya ini. Ia yakin kalau hasilnya ini memuaskan. Namun ia harus memastikannya lagi.
Dengan senyuman bangganya, Hayley langsung membalikkan laptopnya menghadap ke temannya. "Yoksi, kau benar-benar hebat, Hayley!" Ujaran bangganya yang Freya berikan untuk temannya, setelah ia melihat struktur kediaman keluarga Luciano yang didalam laptop milik temannya ini.
"Apakah tidak apa-apa? Tidak terdekteksi atau meninggalkan jejak mencurigakan?" Tanyanya sekali lagi. Memastikan kembali keselamatan temannya dalam meretas.
Hayley tersenyum lalu mengangguk dengan penuh percaya diri. "Tentu! Aku ini juara satu dalam hal meretas sedunia!" Kalimat sombong penuh kepongahan yang ia keluarkan, yang memang benar adanya.
Lantas, Freya dan Guinevere yang sedari tadi diam memperhatikan kedua temannya pun hanya bisa mengangguk membenarkan ucapan temannya ini. "Aku tidak pernah meragukan kemampuanmu, Injun!" Balasnya, akan kemampuan milik teman mungilnya ini.
*cklek* pintu asrama mereka terbuka, membuat kedua wanita yang tengah berbicara ini, menghentikan pembicaraannya dan menatap sahabatnya yang baru pulang. Siapa lagi kalau bukan Elrana Yogaswara atau yang lebih dikenal dengan nama Edith Yonathan ini.
"Gembel darimana ini?" Kalimat sindiran yang Guinevere berikan untuk temannya, yang tak percaya apa yang ia lihat saat ini. Saat ini, penampilan temannya ini terlihat mirip seperti gembel Korea. Rambutnya yang berantakan, bajunya yang compang-camping, persis seperti pemulung Korea.
Sedangkan Edith yang mendengarnya pun langsung mendengus kesal. Dilemparkan tasnya secara asal lalu duduk diatas ranjangnya.
"Kau habis diperkosa sama siapa?" Tanya Hayley lagi, yang masih menatap penampilan temannya ini yang terlihat sangat mengenaskan.
"Kalau diperkosa, aku tidak akan melawan." Sahut Edith, yang masih kesal akan kejadian yang baru saja ia alami. "Air." Pintanya, yang langsung diberikan oleh teman mungilnya. Diteguknya air yang ada didalam botol itu sampai habis.
"Wanita gila itu! Aish! Kalau saja Ethan Lazuardi tidak ada disana? Sudah ku pastikan dia habis dia ditanganku!" Celotehan yang ia keluarkan, yang langsung ditendang oleh temannya.
"Ceritakan dari awal!" Protesan yang Freya berikan, yang sangat ingin tau semua kejadian dari awal sampai akhir.
Baru saja Edith ingin membuka mulutnya, teman mungilnya ini sudah lebug dulu mengintrupsi dirinya. "Tunggu!" Pinta Hayley, yang langsung beranjak dari ranjangnya menuju kulkas. Diambilnya beberapa makanan dan minuman lalu dibawanya keatas ranjang. Lalu, ia lemparkan beberapa camilan dan minuman kepada kedua temannya inu.
"Sekarang mulailah." Ujar Hayley, yang sudah membuka camilan serta minumannya. Bersiap mendengarkan cerita yang akan di lontarkan temannya ini, yang menurutnya akan menarik.
"Yak! Kau kira sedang menonton drama?!" Protesan penuh kekesalan yang Edith berikan akan tingkah teman mungilnya ini. Padahal yang sering jahil tuh si Guinevere! Kenapa temannya jadi keikutan dirinya?!
KAMU SEDANG MEMBACA
OUR MISSION - JENRINA, JAEMINJEONG, RENNING, HAESELLE
FanfictionCERITA INI KHUSUS JENRINA, JAEMWIN/JAEMINJEONG, HAESELLE, RENNING SHIPPER! APABILA KALIAN GAK SUKA SAMA SHIPPER INI? TIDAK DI ANJURKAN UNTUK MEMBACA CERITA INI. TAPI, APABILA KALIAN MASIH KEKEH UNTUK BACA? DILARANG UNTUK BERKOMENTAR NEGATIF KEPADA P...