Bandung

64 4 0
                                    

Gue mendengarkan cerita tentang pengalaman Kak Damian selama naik Kereta Api, sampai gue tertidur, gue terbangun karena Kak Damian memberitahu gue bahwa sebentar lagi kita akan sampai di Bandung.

sesampainya di bandung, Gue dan Kak Damian mencari tempat untuk kami beristirahat, dan kami memutuskan untuk beristirahat di cafe, Gue menceritakan semua hal yang gue rasakan saat di dalam kereta, kami mengobrol banyak di sana, dan kami juga membu...

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

sesampainya di bandung, Gue dan Kak Damian mencari tempat untuk kami beristirahat, dan kami memutuskan untuk beristirahat di cafe, Gue menceritakan semua hal yang gue rasakan saat di dalam kereta, kami mengobrol banyak di sana, dan kami juga membuat rencana untuk pergi ke suatu tempat.

"MAKASIH BANYAK YAA, AKHIRNYA AKU BISA NGERASAIN NAIK KERETA, btw camilan di sana enak², apa lagi yang minuman hot chocolate rasanya pengen lagi hehe, btw kamu mau pesen minum atau makanan apa?" Tanya Vani

"aku mau makan dessert aja sama minuman coffe salted caramel, kamu mau pesen apa? jangan pesen terlalu banyak takutnya nanti kamu kenyang terus ga bisa nyobain makanan lain di luar sana" Ujar Kak Damian

"ga kok, paling aku beli ice lemon tea, terus makanannya aku dessert aja samain kayak kamu"

sambil beristirahat dan mengumpulkan beberapa tenaga, kami mengobrol tentang bandung, sebelumnya gue belom pernah ke bandung, jadi gue ga tau banyak hal di sana, beda dengan Kak Damian dia sudah 4x ke bandung karena dulu dia tinggal di sana, sesek...

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

sambil beristirahat dan mengumpulkan beberapa tenaga, kami mengobrol tentang bandung, sebelumnya gue belom pernah ke bandung, jadi gue ga tau banyak hal di sana, beda dengan Kak Damian dia sudah 4x ke bandung karena dulu dia tinggal di sana, sesekali dia datang ke bandung untuk mengenang masa kecilnya dan mengunjungi beberapa teman lamanya.

Kak Damian bercerita bahwa teman teman dia yang di bandung sebenarnya banyak ada 10 orang lebih, cuman mereka satu per satu meninggalkan bandung, karena beberapa orang tua mereka pindah pekerjaan mau tidak mau mereka harus pindah rumah dan sekolah agar menghemat waktu, dan beberapa ada yang lost contact karena zamannya Kak Damian jarang sekali yang mempunyai Handphone, dia sangat merindukan teman teman lamanya.

lalu Gue mengasih saran ke Kak Damian
"Kamu masih ingat nama temen temen lama kamu ga? kalo masih ingat, coba kamu cari di Instagram siapa tau ada nama dia muncul di situ, terus nanti kamu follow, kalau di follback kamu bisa minta nomernya deh, lalu kamu bisa ketemuan sama temen temen lama kamu"

Kak Damian langsung membuka Handphone dan mulai mencari Instagram teman teman lamanya, gue juga ikut membantunya, dan Alhamdulillah Kak Damian bisa menemukan Instagram teman temannya, Walaupun hanya 8 orang saja, tetapi dia sangat senang karena di lain waktu dia bisa bertemu dengan mereka.

Satu Hati, Dua AgamaTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang