Prolog.

523 23 0
                                    

pagi hari yang cerah. tapi tidak untuk mba [Name] yg masih molor dikasur empuk bak kasur kerajaannya─katanya─itu.

duh, dasar [Name].

GUBRAK!
"e - eh copot jantung kaki melayang!!" latah [Name] sambil membelalakkan matanya ketika terkejut. habisnya, kagetnya itu pas tidur. siapa yang ga ngelatah coba kalau pintunya di dobrak gitu aja?─ekhem, ga sampai pintunya lepas, sih..

"bangun, pemalas." celetuk perempuan yang usianya kisaran.... 24 tahun? ah, author juga gatau. cuma [Name], serta keluarganya saja yang mengetahuinya.

"anj─ish, kakak jahannam. ku kutuk mampus kau," ujar [Name] kepada perempuan yang lebih tua darinya itu. atau bisa dibilang kakaknya, sih. "heh anak pungut, tau ga ini jam berapa?" tanya sang kakak. "uh? jam 06.20?"

"tepat. dan kamu tau hari ini hari apa?" ucap sang kakak yang masih setia bersandar di pintu kamar sang adik. "hari pertama sekolah? eh─HUA HARI PERTAMA!!" teriak [Name] sambil membelalakkan matanya sangat sempurna ketika ingat hari ini hari pertamanya sekolah di SMA NEGERI 1 PULAU RINTIS. author ga ngegas ya, namanya aja yang begitu.

sang kakak cuma bisa geleng - geleng kepala. "huh, gadis kecil pemalas."  gumamnya sambil menutup pintu kamar sang adik. kakaknya hanya bisa menghela nafas malas ketika itu. "kuharap dia baik - baik saja disekolah barunya kali ini," gumamnya lagi.

───────────────────────
.

.
TBC
.

.
───────────────────────
hallooww! balik lagi ketemu sama aku! mangap ya, book TC gabisa aku lanjut. soalnya aku hapus, hhe. kenapa dihapus? soalnya ya... kurang menarik aja gitu kata katanya. (menurutku)

ikutin cerita ini layaknya kalian ikutin cerita TC yaa! janlup voment! 1 vote : 5 juta semangat untukku!

see you!

Rebutan.Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang