Dan hari berlalu selama sebulan begitu cepat.
"Huaaa! Happy Birthday ya bro," kata Arya salah satu teman sekelas Upi dan Key.
"Thanks ya bro! Best bro, bro!" Kata Key sambil melakukan 'bro hug' dengan Arya.
"Met ultah ya Key!" lalu sambung lah teman teman yang lainnya.
"Key Hyun!! HBD yuaa, panjang umur dan sehat selalu, nih ada kado kecil spesial buat kamu yang menjadi teman baik ku." Kata Lilice memberikan sebuah amplop biru yang dihias dengan pita pita.
"Terima kasih.." Kata Key.
"Hai, Key. Aku ada hadiah buat kamu. Nih!" Kata Upi memberi Key sebuah buku novel remaja setebal 4,5 cm itu yang berjudul Sayap Malam.
"Kenapa ga dibungkus?" Tanya Key menerima buku itu.
"Karena ini bukan kejutan, maaf aku aneh ya," kata Upi menundukkan kepala.
"Oh ngga apa apa, terima kasih Yupiii^^ aku pikir kamu ga punya kertas kado :p" kata Key melucu.
"Ihh kamuu mah apaan sih-_-" kata Upi nyubit Key Hyun.Trrrrrnggggg...trrrngggg... Bel pulang sekolah.
"Key, kami bisa temenin aku ke Gramedia? Aku mau cari buku," kata Upi dengan kacamata kotaknya yang melorot.
"Oh, maaf... Aku ada pesta di rumah, tadinya sih aku mau ngajak kamu..," kata Key memainkan bibir.
"Bibir kamu kenapa? Kering ya?" Tanya Upi memegang bibir Key.
"Ah nggak apa apa," kata Key memegang tangan Upi dan menjauhkannya dari bibirnya.
"Maaf aku lancang," kata Upi pipinya memerah.
"Aku akan temani kamu ke Gramedia sebentar lalu kamu langsung ke rumah ku ya..! Ayukk cepat!" Kata Key menarik tangan Upi.Updated every 6 hours please be patient..
KAMU SEDANG MEMBACA
Nerd Loves
Novela Juvenil"Aku tau rasanya bagaimana menjadi seorang kutu buku yang jatuh cinta dengan seseorang yang tidak mungkin. Aku... Pernah merasakannya, dan aku masih merasa sakit dengan hal itu. Jadi..., jangan kau pertanyakan." kata Mey Upi Canni yang akrab disapa...