Hari cuaca begitu cerah, Permaisuri dan Puteri So Eun memanfaatkan itu dengan duduk santai di taman istana. Sudah 1 bulan Raja Kim meninggal dan hal itu masih menyisakan kesedihan di hati Permaisuri dan juga Puteri So Eun.
"Saya tidak menyangka jika pernikahan saya dan yang Mulia Raja tidak berumur panjang....Rasanya baru kemarin kami bisa bersama.....namun kini dia sudah tidak ada...."Permaisuri menerawang mengingat masalalunya bersama Raja.
"Yah.....Oppa benar-benar jahat....pergi begitu saja sebelum menyelesaikan tanggung jawabnya sebagai suami dan juga Raja...jika suatu saat Aku bertemu dengannya maka Aku akan memarahinya Eonni." Ga In tersenyum mendengar perkataan So Eun yang berusaha menghiburnya.
"Mengenai tanggung jawab seorang Raja, Tuan Puteri siap jika diberikan tanggung jawab itu?"tanya Ga In serius.
"Aku?....mengapa Aku?....Bukankah ada Eonni atau Ibu Ratu?" tanya Puteri So santai karena mengira Ga In bergurau.
"Tuan Puteri tahu jika banyak yang tidak menyukaiku sebagai Permaisuri karena Aku yang hanya merupakan anak menteri biasa....setelah semua yang terjadi mungkin para menteri akan mencari kesalahanku untuk menjatuhkanku....Banyak juga menteri yang tidak suka dengan sistem kerja Raja Kim...Sistem kerja Raja Kim sangat memperhatikan rakyat bawah sehingga para bangsawan dan menteri merasa tidak suka....Jika Saya yang melanjutkan maka dijamin sistem itu akan terus berlanjut...."
"Tapi jika Aku yang berkuasa maka Aku juga akan mempertahankan sistem Oppa...."
"Tapi tidak jika yang berkuasa nantinya adalah suamimu....Maka suamimu lah yang akan memiliki kuasa tertinggi....karena itu Tuan Puteri saya harap bisa bijak dalam memilih suami nantinya..."
"Suami?...Andwee. ...Aku hanya ingin pengawal Kim yang menjadi suamiku...."Permaisuri terkekeh dengan kepolosan Puteri So Eun namun Ia tetap melanjutkan pembicaraan serius mereka walau Puteri So Eun tidak menganggapnya serius.
"Tapi anggota keluarga kerajaan dan para menteri tidak akan menyetujui jika suami dari Puteri Mahkota dan yang akan menjadi penerus hanyalah seorang pengawal...."
KAMU SEDANG MEMBACA
The Royal Heirs
أدب الهواةKisah seorang Puteri Mahkota dan merupakan pewaris kerajaan yang mencintai seorang pengawal....Apakah yang akan terjadi... Akankah Ia melepaskan cintanya demi rakyatnya....bukankah sudah biasa jika seorang pewaris kerajaan harus mengorbankan keingin...