Main Cast = - Oh Sehun
- Oh Hayoung
▶▶▶▶▶▶▶▶▶▶▶▶
Kami di pertemukan secara tidak sengaja dengan setangkai bunga mawar, dan kami juga di persatukan dengan setangkai bunga mawar.
▶▶▶▶▶▶▶▶▶▶▶▶
Ketika berlari kembali, hayoung tidak sengaja menabrak seseorang
"Maafkan aku, aku tidak sengaja menabrakmu"kata hayoung yang masih menangis tersedu-sedu
"Gwenchana, lebih baik kamu keluarkan saja semua air matamu"kata seseorang yang ternyata sehun
Setelah mendengar perkataan sehun, hayoung kemudian langsung memeluk sehun. Hayoung tidak memperdulikan tatapan semua siswa yang melihatnya.
"Sudahlah, kamu tidak usah menangisi pria yang menyakitimu. Suatu saat nanti, pasti ada pria yang dengan tulus mencintaimu"kata sehun yang mengelus rambut hayoung dengan halus.
Perkataan sehun tadi bagaikan sihir yang membuat tangisan hayoung mereda. Hayoung kemudian menatap sehun.
Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.
"Gomawo, maafkan aku karena bajumu menjadi basah"kata hayoung
"Tidak apa-apa"sahut sehun
Sehun sebenarnya tau mengapa hayoung menangis, ia pasti melihat suho dan chorong sedang berpelukan di taman tadi.
. . . . .
Flashback On
Sehun berjalan ke arah salah satu kelas sambil memegang setangkai bunga mawar di tangannya.
Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.
Sebenarnya ia ingin menyatakan perasaannya kepada Park Chorong yang merupakan sunbaenya di sekolah. Di koridor ia kemudian bertemu dengan chorong.
"Sunbae, ada yang mau aku katakan kepada sunbae, sebenarnya aku menyukai sunbae"kata sehun yang memberikan bunga mawar itu kepada chorong
"Mianhe sehun-ssi, aku sudah memiliki namjachingu"kata chorong
"Oh maafkan aku sunbae, aku tidak tau kalau sunbae sudah memiliki namjachingu. Jadi sunbae anggap bunga itu sebagai tanda pertemanan kita saja"kata sehun yang merasakan sakit di hatinya
"Baiklah, mungkin lebih baik kita berteman saja"kata chorong yang berlalu meninggalkan sehun
Saat berjalan menuju ke kelasnya, Sehun tidak sengaja melihat hayoung yang sedang menangis. Ia kemudian mengikuti ke arah mata pandangan yang hayoung lihat dan ternyata di taman itu ada suho dan chorong yang sedang berpelukan dan tertawa bersama.
Sehun kemudian tau bahwa hayoung sebenarnya ingin menyatakan perasaannya kepada suho. Terbukti dari surat yang ia pegang yang merupakan surat cinta di lihat dari depan surat itu ada tanda love.
Flashback Off
. . .
Setelah kejadian saat sehun menenangkan hayoung, ada perasaan aneh di dalam hatinya.
Sehun POV
Saat melihat mata indahnya, mengapa hatiku merasa aneh?. Perasaan ini sangat berbeda ketika aku bertemu dengan chorong sunbae.
Sekarang aku tahu siapa sebenarnya yang aku cintai. Hanya dengan melihat matanya, dapat membuat hatiku bergetar.
Sehun POV end
Sehun dan hayoung kini mereka berdua tampak dekat.
Ketika berjalan mereka berdua tampak seperti pasangan kekasih. Namun, baik sehun maupun hayoung sebenarnya sama-sama saling suka. Namun mereka lebih memilih memendam perasaannya.
Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.
Saat ini hayoung bersama eunji sedang berada di kantin sekolah. Hayoung sedang menikmati makanannya. Tiba-tiba eunji berbicara.
"Bagaimana hubunganmu saat ini dengan sehun? Apakah kalian sudah berpacaran? "tanya eunji yang membuat hayoung tersedak seketika
"Ini minumannya"kata eunji yang menyodorkan minuman kepada hayoung
"Terima kasih eunji-ya"kata hayoung
"Jadi bagaimana hubunganmu? Kalian sudah pacaran? "tanya eunji kembali