Hatiku Masih Milikmu 4

683 47 2
                                    

Jessica pun langsung menyapa pemilik dari restoran dimana ia bekerja sekarang ini, olga yang masih disana pun memperhatikan sejenak

"selamat pagi pak"

"hei,, pagi jess saya kira kamu bakalan telat di hari pertama kamu kerja"

"tidak pak, justru sepertinya saya yang kepagian"

"oh tidak biasanya karyawan yang lain memang jam segini jika masuk"

"bapak juga jam segini rajin sekali sudah datang"

"ada yang mau saya kerjakan dulu, makanya saya datang pagi"

"oh begitu"

"yasudah kita masuk saja, dan sekarang kamu sudah mulai bekerja ya"

"baik pak"

"gue akuin bos nya jessica ganteng tapi ya masih gantengan OLGA lah kemana-mana, hahahaa,, tapi gue takut jika bos nya jessica selalu deket-deket sama jessica"

Karna tak mau ambil pusing, olga pun memilih untuk pergi dari restoran itu ..

Sementara jessica langsung bekerja dengan semangatnya karna ia tak ingin membebankan sang ibu atau pun kedua sahabatnya, ia harus berjuang sendiri agar bisa membahagiakan ibunya

Jessica pun sudah pulang di sore harinya, dan ia akui hari ini pekerjaannya sungguh sangat melelahkan, dan ternyata di luar olga sudah menjemputnya tanpa jessica menyuruh pun olga sudah menjemputnya lebih dulu

"hei jess"

"loh olga, kok kamu disini"

"ya gak apa-apa dong, aku kan mau jemput kamu"

"nggak usah ga aku bisa pulang sendiri kok"

"udah gak usah nolak, ayok masuk" olga sudah membukakan pintu mobilnya

"tapi ga"

"udah"

Akhirnya olga pun berhasil menjemput jessica dari tempat kerjanya sore itu, karna rencananya olga akan membawa jessica pergi

"oh ya gimana kerja kamu hari ini?"

"hmm,, lumayan deh cukup capek juga"

"ya namanya juga kerja jess, tapi kamu jangan terlalu capek juga kerjanya inget loh kamu jg harus kuliah"

"iya olga, kamu tuh ya udah kaya ibu aku aja deh"

"ya aku sebagai sahabat kamu gak mau liat kamu capek atau sakit"

"insa allah aku bisa jaga kesehatan kok"

"amin"

"tapi ini kita mau kemana ? ini kan bukan jalan ke rumah aku ga"

"udah diem aja kenapa sih, ntar juga kamu tau jess"

"ya tapi kasian ibu di rumah sendiri"

"aku udah ijin sama ibu kamu, udah kamu tenang aja ya"

"hmmm,,"

Tak lama mereka pun sudah sampai di sebuah pusat perbelanjaan yang sering mereka kunjungi juga bersama gista

"kita mau ngapain kesini?"

"udah ayok turun"

"iya"

Mereka langsung masuk kedalam , dan memang rencana olga untuk membelikan ibu jesica bahan makanan dan keperluan rumah tangga lainnya karna hanya itu yang bisa ia bantu

"loh kamu mau belanja?"

"iya aku mau belanja, tpi kamu yang pilihin ya aku gak ngerti"

"ini buat siapa, dan lagi pula kamu tumben banget ga belanja bahan makanan kaya gini"

Hatiku Masih MilikmuTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang