Jessica sungguh sangat bingung harus mengatakan apa pada syifa, karna ia belum bisa mengatakan yang sejujurnya pada gadis cantik itu
"kenapa kok diem"
"ngga kok gak apa-apa,, hmm,, syif"
"iya"
"kalau aku cerita sesuatu tentang olga kamu jangan kaget ya"
"ya ngapain aku harus kaget, udah biasa aku denger cerita tentang dia emang ada apa sih"
"enaknya dimana ya aku cerita, oh iya gimana kalau nanti malam kamu datang aja ke tempat kerja aku kamu masih inget kan"
"hmm,, masih kok tenang aja"
"yaudah aku tunggu ya"
"oke,,, hmm penasaran juga apa ya kira-kira yang mau di ceritain sama jessica tentang olga dan ini pasti yang belum gw ketahuin" gumam nya
"maafin aku ga karna bagaimana pun juga syifa harus tau masalah ini"
Syifa langsung mengantarkan jessica sampai di restoran tempat nya bekerja, dan disana sudah ada mobil kevin juga
"makasih ya syif udah anter sama kerjaan aku"
"iya sama-sama, santai aja lagi"
"kamu hati-hati ya pulangnya, dan nanti malam kalau kamu udah sampai di resto ini kabari aku ya"
"iya pasti"
Jessica langsung turun dari mobil syifa, dan ia harus kembali bekerja seperti biasa sementara syifa langsung melajukan mobilnya menuju rumah ....
Sementara di tempat kerja olga kebingungan karna ia tidak menemukan dompet nya di dalam saku celana miliknya
"lo kenapa sih ga, kayanya bingung banget"
"dompet gw gak ada, kemana ya"
"ah serius lo"
"iya gw serius"
"inget inget dimana lo naro nya"
"oh shitt,, pasti ketinggalan di mobil sepupu gw deh"
"yakin lo"
"iya, nanti gw coba telpon dia deh"
"yaudah kerja lagi yuk"
******
"jess aku gak nyangka olga bisa tinggal disini" syifa sedikit sedih melihat tempat yang sekarang olga tinggali
Syifa sudah mendengar semuanya dari jessica terutama masalah olga yang keluar dari rumah orang tuanya, dan bagaimana bisa olga yang dulunya hidup mewah dan serba berkecukupan sekarang harus tinggal di rumah kecil ini
"ini semua sudah pilihan dia syif, dan faktor penyebabnya karna aku juga" jessica sedikit menundukan kepalanya
"gak jess ini bukan salah kamu atau pun olga, ini hanya soal cinta kalian saja yang tidak di mengerti oleh om rohman dan tante nur dan kalau pun aku jadi olga aku bakalan lakuin hal yang sama seperti olga demi orang yang aku cintai aku rela meninggalkan semuanya, dan ini yang di lakukan olga sekarang"
"iya syif tapi apakah cara dan jalannya gak ada yang lain lagi kenapa harus seperti ini, dan sampai sekarang kita belum mendapatkan restu dari orang tuanya olga"
"kamu tenang aja jess selama masih ada aku disini aku akan bantu kalian untuk mendapatkan restu dari om rohman dan tante nur, dan aku tau olga itu seperti apa orangnya, dia berani tegas ya walaupun keras kepala"
"iya syif kamu benar"
Mereka masih mengobrol, dan tak lama olga pun baru saja pulang dari kerjaannya. Olga kaget karna melihat ada syifa disana
KAMU SEDANG MEMBACA
Hatiku Masih Milikmu
Romance3 orang Sahabat dengan kisah dan perasaan yang berbeda. Dari kalangan keluarga yang berbeda pula. Kisah Cinta dan Persahabatan,akankah persahabatan itu bisa utuh dengan adanya CINTA di antara Mereka, dan siapa yang akan di Pilih oleh seorang Pria ta...