1. Masker putih telur+ lemon.
Campur putih telur dengan beberapa tetes perasan lemon lalu kocok hingga berbusa. Oleskan pada wajah yang sudah dibersihkan, kemudian diamkan selama 20 menit lalu bilas.2. Masker daun pepaya.
Tumbuk daun pepaya kemudian tambahkan air dan peras hingga keluar sarinya, gunakan endapan sarinya sebagai masker selama 20 menit lalu bilas.3. Masker jagung muda.
Haluskan jagung muda hingga lembut, gunakan sebagai masker selama 20 menit hingga mengering.
Cara ini dapat menghilangkan jerawat dan noda bekasnya, serta dapat mencerahkan wajah.Happy try♥♥
KAMU SEDANG MEMBACA
Kumpulan Tips Cantik
No FicciónKumpulan tips cantik, bersumber dari google untuk mempermudah pembaca mencari tips-tips cantik mulai dari ujung rambut sampai ujung kaki, semua tersedia di sini. . . . Note: Mohon bijak dalam memilih mana yang baik dan yang tidak. Karena mungkin tub...