Berikut 10 cara mengobati sakit gigi berlubang secara alami:
1. Bersihkan gigi secara rutin, minimal 2x sehari.
2. Teteskan jeruk nipis pada gigi yang sakit, tunggu sampai sari jeruknya meresap atau kurang lebih 10 menit, lalu kumur.
3. Kumur dengan segelas air hangat yang sudah ditambahkan garam.
4. Kunyah belimbing wuluh bersama garam.
5. Semprot minyak cengkeh pada kapas lalu tempelkan pada gigi yang sakit. Bisa juga digunakan obat kumur, dengan cara menambahkan beberapa tetes minyak cengkeh ke dalam segelas air.
6. Tumbuk bawang putih lalu tambahkan sedikit garam, oleskan pada gigi yang sakit. Lakukan cara ini sampai sakit gigi sembuh.
7. Kunyah satu siung bawang merah selama beberapa menit sampai sakit gigi reda, bisa juga dioleskan pada gigi yang sakit.
8. Kunyah daun jambu biji, bisa juga dijadikan obat kumur, dengan cara merebus 4-5 daun jambu biji bersama garam dan segelas air.
9. Ambil merica dan garam dengan jumlah yang sama dan campurkan beberapa tetes air hingga membentuk pasta, lalu oleskan pada gigi yang sakit diamkan selama beberapa menit. Ulangi cara ini setiap hari hingga sakit hilang.
10. Sangrai biji asam jawa, lalu haluskan, kemudian oleskan pada gigi yang sakit.
Tips menyikat gigi yang baik dan benar adalah dengan cara memutar dan jangkau semua wilayah, lakukan dengan lembut selama 1-2 menit.
Happy try♥♥
KAMU SEDANG MEMBACA
Kumpulan Tips Cantik
No FicciónKumpulan tips cantik, bersumber dari google untuk mempermudah pembaca mencari tips-tips cantik mulai dari ujung rambut sampai ujung kaki, semua tersedia di sini. . . . Note: Mohon bijak dalam memilih mana yang baik dan yang tidak. Karena mungkin tub...