18. Ketemu

247 40 0
                                    

  Gue udah siap untuk pergi!
  Yup! Gue terima ajakan keluar sama Abyan. Gue dan Abyan bakal ketemuan di Central Park. Di cuaca yang dingin banget gini kita pergi ke Central Park. Hhhmmm bagus yeeee.... auto menggigil ini mah kalo baju nya gaya banget. Mau gimana pun pasti ujung ujung gw pake jaket double++

Gue jalan dulu ya......
_______________________

Jeon.jen:
Abang udah sampe?

Dksabyan:
Baru aja sampe
Kamu dimana?

Jeon.jen:
Aku udah di taman
Lagi duduk
Pake coat hitam kupluk warna biru

Dksabyan:
Kayaknya saya liat kamu
Btw saya pake coat hitam juga

Paling juga dia bakal samperin gue. Jadi gue diemin aja sampe dia dateng ke gue. Posisi gue nunduk liat Hp.

"Hai, kamu Jen kan?"

Gue nengok ke belakang.








Kita saling terkejut. Muka dia lebih kaget.










"Jisung?"
"Olivia?"

Selama ini Abyan itu si Kim Jisung?

"Uuummmm duduk dulu" Jisung duduk.

Kita diem dieman selama 5 menit.

"I can't believe it's you" -Jisung.
"Same"
"So, sesuai janji" Jisung bangun dari duduk nya kemudian mengulurkan tangan, "kita pergi ke Rockefeller"

Gue rada ragu tapi gue ambil juga tangan dia.
Gue dan Jisung jalan ke Rockefeller. Jauh sih. Tapi Gapapa. Ini kan New York. Kota paling enak buat jalan kaki.

Sampai di Rockefeller, kita pergi ke kasir buat sewa sepatu ice skate. Gue dan Jisung mau main ice Skating disini.

Kenapa gw merasa awkward nya? Padahal gue berusaha untuk tidak merasa awkward.

"Kamu bisa main ice Skating kan?" -Jisung.
"Bisa lah"
"Yaudah ayo" -Jisung.

Gue dan Jisung keluar dari loker. Sebelum keluar pasti lah gue dan Jisung naruh barang di loker.

"Aku duluan" Jisung udah kabur duluan pas dia udah masuk ke arena es.
"Eh eh! Jisung! Ih jahat kamu!"
"Makanya buruan" -Jisung.
"Aku gak seimbang ini!"
"Kamu lama. Katanya bisa" -Jisung.
"Aku Emang bisa, tapi aku harus pegangan sesuatu dulu baru bisa seimbang"
"Yaudah sini pegangan aku" -Jisung mengulurkan tangannya. Gue mengambil tangannya.

Jisung berjalan mundur karena dia harus pegang tangan gue.

"Kayaknya aku mulai bisa deh" gue melepas tangan kanan gue. Gue udah bisa jalan di es. Tapi tangan kiri gue masih pegangan Jisung.

Kita muter in bunderan lapangan es ini. Berdua.

Lagi asik asik main, ada anak anak remaja bule ngetawain kita. Apaan dah.

  "Diemin aja" -Jisung.

  "Look at that asian"
  "Hahahahahaha" mereka ketawa dalam volume kecil.
  "He date a white girl"

  Oke jadi si Jisung dibilang Asian dan gue 'white girl'. Lagian siapa juga yang pacaran sama Jisung?

  "Lanjut aja ayo. Cuekin aja mereka" -Jisung.
______________________

  "Abis ini kita kemana?" Tanya gue ke Jisung.
  "Kita pergi ke little Italy" -Jisung.
  "Little Italy?"
  "Belum pernah ya?" -Jisung. Gue geleng kepala, "keren kok tempatnya. Kayak Chinatown aja cuma ini Italy dan gak luas amat gak kayak chinatown"
  "Oalaaahhh.... jauh gak?"
  "Jauh. Kita harus naik subway. Ayo, aku mau ajak kamu makan di restoran pizza yang enak" ajak Jisung.
  "Okay...."

Bestfriend [LEE FELIX] COMPLETEDTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang